You are on page 1of 2

AGENT

 Mycobacterium TB

HOST

 Faktor umur menyebabkan terjadinya peningkatan penularan penyakit TB pada


Wanita usia 15-50 tahun dikarenakan semakin meningkatnya usia sistem imun
semakin turun.
 Jenis Kelamin meningkat pada Laki-laki:Perempuan 2:1 karena pada laki-laki
memiliki gaya hidup merokok yang dapat menyebabkan asap rokok merusak paru dan
rentan terinfeksi TB, asap rokok merusak sistem imun sehingga kurang mampu
melawan infeksi TB,asap rokok mengurangi efektifitas.
 Status Gizi pada keadaan malnutrisi atau kekurangan kalori, protein, vitamin, zat besi,
akan mempengaruhi daya tahan tubuh seseorang sehingga rentan terhadap penyakit
TB.
 Pengetahuan yang kurang mengenai TB menyebabkan Agent meningkat
 Imunisasi BCG yang tidak dilakukan akan meningkatkan terjadinya penularan
Mycobacterium TB

ENVIROMENT

 Kepadatan Hunian berpengaruh terhadap peningkatan penularan TB , untuk mencegah


penularan penyakit pernapasan, jarak antara tepi tempat tidur yang satu dengan
lainnya minimum 90 cm,kamar tidur sebaiknya tidak dihuni lebih dari dua orang
kecuali suami isteri dan anak dibawah 2 tahun,untuk menjamin volume udara yang
cukup,di syaratkam jugalangit-langit maksimum tingginya 2,75 m.
 Pencahayaan bepengaruh terhadap penigkatan Infeksi TB, karena cahaya matahari
minimal masuk 60 lux dengan syarat tidak menyilaukan semua cahaya pada dasarnya
dapat mematikan, namun tergantung dan lama cahaya, sinar matahari langsung dapat
mematikan bakteri TB Paru dalam 5 menit.
 Ventilasi berpengaruh terhadap proses pertukaran udara, untuk sirkulasi yang baik
diperlukan sedkit luas lubangh ventilasi sebesar 10% dari luas lantai
 Kondisi rumah atap,dindimg dan lantai merupakan sumber penularan penyakit
melalui debu Mycobacterium Tb menular.
 Suhu ruangan sekitar 18-30 agar tidak terjadi proses penularan TB
 Ketinggian wilayah kerapatan oksigen dan kerapatan pegunungan mempengaruhi
viabilitas Mycobacterium TB

You might also like