You are on page 1of 2

SURAT REKOMENDASI DIREKTUR

Nomor :
Lampiran : -
Tangga l :
Perihal : Rekomendasi hasil survailans
Kepada Yth : Ketua Komite PPI

Dengan hormat,

Berdasarkan laporan komite PPI tentang hasil survailans bulan September - Desember
2017 masih ditemukan angka infeksi Phlebitis maka saya selaku Direktur RS Annisa
menginstruksikan seluruh tim medis di Rumah Sakit Annisa untuk menjalankan SPO yg
berlaku di Rumah Sakit Annisa.

Demikian rekomendasi dari saya.untuk dapat ditindak lanjuti atas perhatian dan
kerjasamanya saya ucapkan terimakasih.

Ditetapkan di Bogor

Pada tanggal :
Direktur Rumah Sakit Annisa

(dr. Arthur Ferdinand T, MPH, MARS)


DAFTAR STANDAR PELAYANAN MEDIS

DAN STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

RUMAH SAKIT ANNISA

1. Standar Pelayanan Medis Penyakit Dalam


2. Standar Pelayanan Medis Anak
3. Standar Pelayanan Medis Bedah
4. Standar Pelayanan Medis Obstetri dan Ginekologi
5. Standar Pelayanan Medis Saraf
6. Standar Pelayanan Medis Gigi dan Mulut
7. Standar Pelayanan Medis Radiologi
8. Standar Pelayanan Medis Anestesi
9. Standar Pelayanan Medis Perinatologi
10. Standar Prosedur Operasional Manajemen Klinis
11. Standar Prosedur Operasional Manajemen Staf Medis
12. Standar Prosedur Operasional Keilmuan

You might also like