You are on page 1of 3

ANALISA JABATAN

1 Nama Jabatan : Kepala Bidang Pelayanan Medik dan Keperawatan


2 Kode Jabatan : R2.01
3 Unit Kerja : RSI Banjarnegara
4 Eselon : II
5 Kedudukan dalam struktur :

Direktur

Kabid.Pel Kabag.Hukum Kabag.SDM Kabag.Keuangan


Yanmedkep Humpem&Binro & Umum & IT
h

KaSubid.Pel Ka.Subid.Pel Ka.Subid.Pel


Yanmed Yankep JanYan

6 Ikhtisar Jabatan :
Membantu Direktur dalam membina , mengkoordinasikan ,pengawasan dan
pengendalian etik serta mutu ; pelayanan medik, perawatan, asuhan keperawatan,
Sumber daya manusia medik serta keperawatan.
7 Uraian Tugas :
a Menyusun program dan rencana kerja Bidang Pelayanan Medik dan
Keperawatan
sebagai pedoman pelaksanaan tugas;
Tahapan :
1 Mempersiapkan bahan penyusunan program dan rencana kerja di lingkup
Bidang Pelayanan Medik dan Keperawatan dalam rangka pedoman
pelaksanaan tugas;
2 Melakukan rapat dalam rangka mendiskusikan penyusunan program dan
rencana kerja di lingkup Bidang Pelayanan Medik dan Keperawatan dalam
rangka pedoman
pelaksanaan tugas;
3 Menetapkan program dan rencana kerja di lingkup Bidang Pelayanan
Medik dan Keperawatan dalam rangka pedoman pelaksanaan tugas;
4 Mendokumentasikan program dan rencana kerja di lingkup Bidang
Pelayanan Medik dan Keperawatan dalam rangka pedoman pelaksanaan tugas.
b Membina dan merencanakan pelayanan pelayanan medik dan keperawatan ;
Tahapan :
1 Mengumpulkan bahan dalam rangka pembinaan dan fasilitasi di urusan
peraturan dan perundang- undangan di lingkup kerja bidang pelayanan medik
dan keperawatan;
2 Melaksanakan rapat dalam rangka pembinaan dan fa silitasi di urusan
peraturan dan perundang-undangan di lingkup kerja bidang pelayanan medik
dan keperawatan;
3 Menetapkan pelaksanaan kegiatan pembinaan dan fasilitasi di urusan
perundangundangan di lingkup kerja bidang pelayanan medik dan keperawatan
4 Mendokumentasikan hasil pelaksanaan kegiatan pembinaan dan fasilitasi di
urusan peraturan perundang-undangan di lingkup kerja bidang pelayanan medik
dan keperawatan
c Membina dan mengkoordinasikan pelaksanaan asuhan dan pelayanan medik serta
keperawatan;
Tahapan :
1 Mengumpulkan bahan dalam rangka pembinaan dan pengkoordinasian
pelaksanaan asuhan dan pelayanan medik maupun keperawatan;
2 Melaksanakan rapat dalam rangka pembinaan dan pengkoordinasian
pelaksanaan asuhan dan pelayanan medik serta keperawatan;
3 Menetapkan pelaksanaan kegiatan pembinaan dan pengkoordinasian
pelaksanaan asuhan dan pelayanan medik serta keperawatan;
4 Mendokumentasikan hasil pelaksanaan kegiatan pembinaan dan
pengkoordinasian pelaksanaan asuhan dan pelayanan medik serta keperawatan;
d Membina etika dan mutu pelayanan medik serta keperawatan
Tahapan ;
1 Mengumpulkan bahan dalam rangka pembinaan etika dan mutu pelayanan
medik serta keperawatan;
2 Melaksanakan rapat dalam rangka pembinaan etika dan mutu pelayanan medik
serta keperawatan;
3 Menetapkan pelaksanaan kegiatan pembinaan etika dan mutu pelayanan medik
keperawatan;
4 Mendokumentasikan hasil pelaksanaan kegiatan pembinaan etika dan mutu
pelayanan medik keperawatan;
e Menyelenggarakan koordinasi dengan unit-unit lain dalam lingkup RSI Bna
Tahapan :
1 Menyiapkan bahan koordinasi dalam rangka pelaksanaan koordinasi dengan
unit kerja terkait;
2 Mengadakan rapat dalam rangka mendiskusikan pelaksanaan koordinasi dengan
unit kerja terkait;
3 Memonitoring pelaksanaan koordinasi dengan unit kerja terkait
4 Melaporkan hasil pelaksanaan koordinasi dengan unit kerja terkait kepada
pimpinan;
f Melaksanakan evaluasi dan pelaporan kegiatan pelayanan dan asuhan medik ,
keperawatan;
Tahapan :
1 Mengumpulkan hasil pelaksanaan tugas di lingkup Bidang P elayanan
Medik dan Keperawatan;
2 Menyampaikan p elaksanaan kegiatan di lingkup Bidang Pelayanan Medik
dan Keperawatan;
3 Memberikan saran dan pertimbangan kepada pimpinan terkait dengan tugas
pokok dan fungsi di lingkup lingkup Bidang Pelayanan Medik dan
Keperawatan.
g Menilai prestasi kerja bawahan dalam rangka pembinaan dan pengembangan karier;
Tahapan :
1 Menyiapkan bahan penilaian kinerja bawahan;
2 Menjelaskan bahan penilaian kinerja kepada masing-masing bawahan di
lingkup Bidang Pelayanan Medik dan Keperawatan;
3 Mengumpulkan b ahan penilaian kinerja dari masing-masing bawahan di
lingkup Bi dang Pelayanan Medik dan Keperawatan
4 Memberikan p enilaian kinerja bawahan di lingkup Bidang Pelayanan Medik
dan Keperawatan.
h Menyelenggarakan tugas lain yang diberikan oleh pimpinan;
1 Menerima penugasan kedinasan lain dari pimpinan baik lisan maupun tulisan
2 Menindaklanjuti penugasan kedinasan lain dari pimpinan
3 Melaporkan pelaksanaan tugas kedinasan lain kepada pimpinan
8 Bahan Kerja :
Bahan Kerja Penggunaan dalam tugas

You might also like