You are on page 1of 1

1.

Ancaman yang dihadapi oleh Bangsa Indonesia dalam mewujudkan visi Indonesia 2030 yang
lebih mengarah pada tantangan non fisik, kondisi menuntut bela negara dalamberbagai
aspek. Untuk itulah Bangsa Indonesia harus menyusun rumusan/konsep belanegara yang
dikaitkan dengan lingkungan strategi yaitu pemahaman tentang wilayahnegara yang berada
dalam kesatuan dan persatuan pendidikan kewarganegaraan.Pendidikan KADEHAM pada
hakikatnya adalah pendidikan kewarganegaraan dalam artiluas, dan pendidikan
kewarganegaraan merupakan mata kuliah wajib di semua jenjangperguruan tinggi maka dari
itu pendidikan KADEHAM merupakan pendidikan yang wajibdiberikan bagi mahasisiwa
dilingkup USAKTI,Hal ini tertuang dalam Undang-Undang lama, yaitu UU nomor 2 tahun
1989 tentangSistem Pendidikan Nasional dan selanjutnya tetap dipertahankan sebagai
pendidikanwajib menurut ketentuan baru UU sistem pendidikan nasional,yaitu UU no 20
tahun 2003tentang Sistem Pendidikan Nasional
2. 1. Arah pendidikan cenderung telah kehilangan obyektivitasnya.
2. Proses pendewasaan diri tidak berlangsung dengan baik di lingkungan perguruan tinggi.
3. Proses pendidikan di perguruan tinggi sangat membelenggu peserta didik dan dosen
karena proses pembelajaran yang sangat ketat.
4. Beban kurikulum yang sedemikian berat, dan lebih parah lagi hampir sepenuhnya
diorientasikan pada pengembangan ranah kognitif belaka.
5. Kalaupun ada materi yang dapat menumbuhkan rasa afeksi ( seperti Mata Kuliah Umum ),
pada umumnya hanya disampaikan dalam bentuk verbalisme, yang berakibat hanya sekedar
untuk diketahui dan dihafalkan.
6. Pada saat yang sama peserta didik dihadapkan pada nila-nilai yang sering bertentangan (
contradictory set of values )
7. Selain it u peserta didik juga mengalami kesulitan dalam mencari sosok teladan yang baik
di lingkungannya, karena perilaku sebagian besar para pendahulunya (senior) jauh
menyimpang dari nilai-nilai luhur bangsa.

3. Visi :
Menjadi sumber nilai dan pedoman penyelenggaraan dan pengembangan program studi
dalam mengantarkan peserta didik memantapkan kepribadiannya sebagai manusia
Indonesia Visi 2030.
Misi :

Membantu peserta didik memantapkan kepribadiannya agar secara konsisten mampu


mewujudkan nilai-nilai dasar Pancasila, rasa kebangsaan, dan cinta tanah air sepanjang
hayat dalam menguasai, menerapkan,dan mengembangkan ilmu pengetahuan,
teknologi,dan seni dengan rasa tanggung jawab.

You might also like