You are on page 1of 15

LEMBAR PENGESAHAN

ULTRASONIC TESTING

Hasil pengujian welding pada bahan carbon steel ini telah di uji, disusun dan dianalisa

oleh Inspektor Ultrasonic Testing Level II.

Tangerang Selatan, 16 April 2018

Yusuf Akbar Muhammad Fakhri Mulhadi


NDT Inspektor UT Level II NDT Inspektor UT Level II
A. Equipment

Alat yang digunakan pada pengujian ini adalah Ultrasonic Flaw Detector NOVOTEST

UD2301 (Mini) dengan metode flaw detector menggunakan Probe 60⁰ pada frekuensi 2 Mhz.

Gambar 1. Alat yang Digunakan Dalam Pengujian

B. Analisa Hasil

Perkiraan posisi indikasi pada welding dapat diperoleh dengan mencari pantulan dari

gelombang ultrasonik dari probe yang terjadi diantara leg, kemudian probe digeserkan kearah

sumbu y untuk menentukan panjang dari indikasi tersebut. Pantulan gelombang ultrasonik

diantara leg tersebut dapat terlihat pada layar instrumen Ultrasonik Testing dimana juga

menampilkan nilai Sound Path (Sp) yang digunakan untuk mencari kedalaman dari indikasi.

Untuk menentukan kedalaman dari indikasi, dibutuhkan beberapa data diantaranya tebal benda
uji, nilai Sound Path maksimal pada 1 leg, nilai Sound Path indikasi (Sp) dan juga probe sudut

yang digunakan.

Gambar 2. Skema Penunjukan Panjang Indikasi pada Welding

Gambar 3. Skema Penunjukan Kedalaman Indikasi pada Welding

Untuk menghitung panjang nilai Sound Path Maksimal pada 1 Leg dengan probe sudut 60⁰

dan kedalaman tertentu digunakan perumusan:


𝐿𝑒𝑔 = sin 30° 𝑥 𝑡ℎ𝑖𝑐𝑘𝑛𝑒𝑠𝑠

Pengujian kali ini dilakukan diantara Leg 1 dan Leg 2 dikarenakan jarak Leg 1 terlalu

dekat welding. Sehingga pengukuran yang digunakan untuk pengecekan kedalaman dihitung

menggunakan rumus:

𝑑 = (𝐿𝑒𝑔 − (𝑆𝑝 − 𝐿𝑒𝑔)) 𝑥 𝑆𝑖𝑛 (30°)

C. Data Hasil Pengujian

Data yang didapat sebelum mulai pengujian pada test material atau pada saat kalibrasi alat

antara lain adalah:

Material : Carbon Steel


Material Thickness : 12 mm
Equipment Model : NOVOTEST UD2301
Probe Used : 60⁰ Probe
Reference Reflect : V1 block, V2 block
Sensitivity Level : 66 dB, at 50%FSH
Scanning Level : 68dB + 14 dB
Transfer of Losse : 2 dB, at 50% FSH

Nilai-nilai yang didapat pada saat pengujian welding menggunakan metode Ultrasonik Test

antara lain adalah panjang indikasi (y) dan nilai Sound Path Indikasi (Sp). Dengan

menggunakan pengolahan data pada sub-bab sebelumnya maka diperoleh kedalaman indikasi

(d) pada tabel berikut:


Tabel 1. Hasil Pengolahan Data Ultrasonik Testing

Y d Y d
No. Benda Indikasi Sp No. Benda Indikasi Sp
(mm) (mm) (mm) (mm)
1 40,4 8 3,8 1 44,2 40 1,9
K1-4 A 2 38,3 10 4,85 2 38,9 11 4,55
1 3 36,2 40 5,9 K1-5 A 3 39,1 15 4,45
1 44,8 85 1,6 4 36,9 18 5,55
K1-4 B
2 41,1 86 3,45 7 5 34,8 25 6,6
K1-8 A 1 40,8 1 3,6 1 46,8 90 0,6
1 42,2 109 2,9 2 41,9 30 3,05
2 K1-5 B
K1-8 B 2 37,1 45 5,45 3 37,5 25 5,25
3 38,3 12 4,85 4 40,9 20 3,55
1 39 16 4,5 1 43,3 60 2,35
K1-1 A 2 38,9 26 4,55 2 43 18 2,5
K1-3 A
3 37,4 38 5,3 3 38,5 78 4,75
3
1 40,6 65 3,7 8 4 22,3 8 12,85
K1-1 B 2 38 37 5 1 47,1 75 0,45
3 34,4 1 6,8 K1-3 B 2 38,6 25 4,7
1 38,9 100 4,55 3 37,5 35 5,25
K1-6 A
2 39 88 4,5 1 25,9 1 11,05
6M-
1 42,8 70 2,6 9 2 24,8 1 11,6
4 66-1
2 41,6 15 3,2 3 20,2 10 13,9
K1-6 B
3 34,4 10 6,8 1 37,5 28 5,25
6M-
4 38,3 89 4,85 10 2 57,8 20 -4,9
66-2
1 39,4 1 4,3 3 49,8 40 -0,9
2 40,2 18 3,9
K1-2 A
3 39,7 28 4,15
5
4 39,2 1 4,4
1 46,4 88 0,8
K1-2 B
2 36,4 45 5,8
1 40 60 4
K1-7 A
2 40 10 4
1 38,1 95 4,95
6
2 37,4 10 5,3
K1-7 B
3 40 20 4
4 41,9 60 3,05

Agar tabel dapat dipahami dengan jelas maka dibuat visualisasi gambar penentuan posisi

indikasi pada welding (tampak atas).


Gambar 4. Posisi Kedalaman Indikasi (d)

HASIL : ACC
HASIL : REPAIR

HASIL : REPAIR
HASIL : REPAIR

HASIL : REPAIR
HASIL : REPAIR

HASIL : REPAIR
HASIL : REPAIR

HASIL : REPAIR
HASIL : REPAIR

HASIL : REPAIR
HASIL : REPAIR

HASIL : REPAIR
HASIL : REPAIR

HASIL : REPAIR
HASIL : REPAIR

HASIL : ACC
HASIL : REPAIR

You might also like