You are on page 1of 4

KRITISI JURNAL

1. Judul :
Pengaruh Pendidikan Kesehatan terhadap Perilaku Orang Tua dalam Toilet
Taining Toddler
2. Penulisaan : Arie Kusuma Ningrum, dkk.
3. Sumber :
 http://eprints.unsri.ac.id/1300/
 Jenis Penelitian ini menggunakan penelitian pre eksperimen
Alasannya :
a) Mengambil 108 orang unrtuk dilakukan penelitian
b) Memenuhi 3 syarat eksperimen
c) Adanya kriteria sampel penelitian
 Bersedia menjadi responden
 Orang tua toddler yang sedang belajar di PAUD
 orang tua toddler yang dapat berkomunikasi dengan
baik
4. Masalah :
Pelatihan toilet training ini membantu anak-anak belajar untuk
mengosongkan kandung kemih agar mereka tidak berisiko ISK. Orang tua
berperan penting dalam aktivitas Self care, dan orang tua perlu dibekali
perilaku bertanggung jawab dalam kemandirian anak, kepribadian anak,
sehingga orang tua mampu mengetahui dan membimbing tumbuh
kembang anak dalam mencapai kemandirian yang sesuai tahap
perkembangannya.
5. Desain :
 Populasi dalam jurnal ini yang mengalami 22 orang tua toddler
 Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik quota sampling
sebanyak 22 orang tua toddler yang memenuhi kriteria sampel dan
penelitian.
 Dengan sampel sebanyak 22 orang tua toddler yang diberikan
pendidikan kesehata
6. Prosedur :
 Pengumpulan data dalam penelitian sudah dijelaskan dengan jelas
 Penggambaran karateristik persampelan dalam penelitian sudah
jelas.
 Kuesioner diberikan sebelum dan sesudah diberikannya pendidikan
kesehatan yang berisi 33 pertanyaan.
7. Hasil penelitian
Dari hasil penelitian dapat di simpulkan bahwa pengetahun, sikap,
dan tindakan orang tua antara sebelum dan sesudah diberikan pendidikan
kesehatan toilet traing toddler di PAUD kelurahan Plaju Ulu tidak
berbeda secara bermakna olehkarena itu pelatihan atau pendidikan
kesehatan toilet training toddler supaya sering dilakukan agar perilaku
orang tua menjadi lebih baik.
Langkah –langkah mencari jurnal di Scoolar/ Google Cendekia

1. Buka google, tunggu sampai jendela beranda di google terbuka. Lalu


ketik Scoolar dan klik pada link Scoolat/ google cendekia.

2. setelah masuk ke google scoolar/ cendekia, ketik apa yang kita cari
“Pelatihan toilet training”
3. Setelah muncul berbagai piihan jurnal, kemudian pilih
jurnal yang akan di kritisi “Pengaruh pendidikan
kesehatan orang tua terhadap toilet training toddler”

4. Kemudian klik full text untuk mendownload jurnal yang sudah kita
tentukan tadi.

You might also like