You are on page 1of 1

ANISA QISTI MATHRIUL

XII MIA 4

Seni Kerajinan Makrame


A. Pengertian

Seni kerajinan Makrame adalah suatu bentuk seni kerajinan simpul-menyimpul yang
pembuiatannya dengan cara digarap menggunakan rangkaian benang awal dan akhir sebuah
hasil tenunan, dengan menciptakan banyak simpul pada rantai benang itu sehinga terbentuk
berbagai jumbai dan rumbai.

Seni Kerjainan Makrame adalah seni kerajinan yang memanfaatkan tali dan benang untuk
menciptakan aneka ragam aksesoris dan produk. Seni ini juga maerupakan salah satu contoh
seni rupa terapan .

B. Karya

You might also like