You are on page 1of 4

Pendahuluan Page |1

BAB I

PENDAHULUAN

I.1 Latar Belakang

Indonesia merupakan negara agraris yang sebagian besar penduduknya


mempunyai mata pencaharian sebagai petani dan mempunyai lahan pertanian
yang sangat luas. Upaya untuk meningkatkan produksi dalam bidang pertania
dengan cara pengolahan tanah sebelum dipergunakan atau pembajakan., pengairan
yang cukup, pemberantasan hama, pemilihan bibit unggul dan pemupukan secara
berimbang. Pemupukan dilakukan untuk menambah unsur hara dalam tanah
karena telah diserap oleh tumbuhan. Pupuk terdiri dari dari dua macam, yaitu
pupuk anorganik, dan pupuk organik, pemupukan dengan pupuk organic sangat
dianjurkan dan tidak merusak unsur hara dalam tanah, tetapi diperlukan waktu
yang lama untuk membuat pupuk organic dan juga diperlukan waktu yang lama
untuk pengomposan sedang proses pembuatan pupuk anorganik dapat dilakukan
dalam waktu singkat, tetapi perlu diperhatikan jumlah pupuk yang harus diberikan
harus diberikan harus sesuai dengan kondisi tanah dan jumlah yang telah
ditentukan tiap luas areanya, apabila jumlah pupuk terlalu banyak maka akan
terjadi kerusakan tanah dan tumbuhan akan mati. Pupuk yang sering dipergunakan
pada saat ini adalah pupuk pupuk anorganik jenis pupuk tunggal misalnya, urea,
ZA, TSP, SP-36, sedang pupuk majemuk misalnya DAP , MAP, NP, dan NPK,
dimana pemakaiannya tidak sebanyak pupuk jenis tunggal.

Untuk meningkatkan kesuburan fisik tanah diperlukan pengolahan tanah


yang baik dan teratur. Sedangkan untuk meningkatkan kesuburan kimia tanah
maka perlu dilakukan pemupukan yang sesuai dengan unsur hara yang diperlukan
oleh tanaman. Unsur hara yang diperlukan tanaman digolongkan dalam dua
golongan yaitu unsur hara makro yang terdiri dari C, H, O, N, P, K, Ca, Mg, S,
sedang unsur hara mikro terdiri dari Fe, Mn, Zn, Cu, Na, Cl, Si, dll.

Unsur hara yang diperlukan adalah C, H, O, N sedang P, K merupakan bahan


pelengkap yang dibutuhkan oleh tumbuhan dan sisanya sebagai penunjang.

Pra Rencana Pabrik Pottasium Chlorate


Pendahuluan Page |2

Pada lahan asam unsur hara tanaman yaitu Phospat (P) dan kalium (K) kurang
tersedia sehingga konsumsi pupuk majemuk khususnya pupuk NPK sangat
diperlukan.

Unsur-unsur yang terkandung (unsur makro) dalam tiap jenis pupuk adalah
sebagai berikut :

Pupuk Tunggal :

1. Ammonium nitrate berisi 33 s/d 34 % N

2. Urea berisi 45 s/d 46 % N

3. Ammonium Sulfat 21.2 % N

4. SP – 36 berisi 20% P2O5

5. Triple superphospate berisi 45 s/d 47 % P2O5

6. KCl 52.44 % K

(krik otmer vol 10, AN hal 47, Urea hal 52, ZA hal 54, SP hal 73, TSP hal 74,
KCl hal 77)

Pupuk Majemuk :

1. DAP (Diammonium Phospate) berisi 21.2% N, dan 53.8% P2O5

2. MAP (Monoammonium phosphate) berisi 12.2% N dan 61.7% P2O5

3. NPK (Nitrogen Phospate Kalium) N : P : K = 10 : 10 : 10 atau 12 : 12 : 12

(Kirk Otmer vol 10, DAP dan MAP hal 91)

(Riegel’s hal 270)

I.2. Sifat – Sifat Bahan Baku

Pra Rencana Pabrik Pottasium Chlorate


Pendahuluan Page |3

a. Asam Phospate atau H3PO4

1. Liquida jernih mengkilap, tak berwarna, tak berbau, dengan


kandungan 75% berat.

2. Asam kuat berderajat tiga.

3. Spesifik grafity 1.834 (18 oC)

4. Titik leleh 42.35 oC (Jika berupa Kristal)

5. Larut dalam air 2340 gr / 100 ml H2O pada air dingin dan pada air
panas sangat larut dalam air.

6. Larut dalam alcohol

7. Bersifat korosif terhadap logam dan campuran logam.

8. Titik didih 200 oC

9. Titik lebur -20 oC

(Perry ed 7 hal 2-21)

b. Ammonia atau NH3

1. Gas tidak berwarna, dan berbau menyengat.

2. Mudah larut dalam air, alcohol dan ether.

3. Lebih ringab daripada udara.

4. Mudah dicairkan dengan penampatan, bila tekanan dikurangu akan


menguap dengan penguapan yang tinggi.

5. Titik didih -33 oC

6. Titik Lebur -77,7 oC

Pra Rencana Pabrik Pottasium Chlorate


Pendahuluan Page |4

7. Spesifik Gravity 0.817 (-79 oC)

(Perry ed 7 hal 2-8)

c. Kalium Chlorida atau KCl

1. Suatu garam alkali

2. Spesifik gravity 1.968

3. Titik leleh 790 oC

4. Boiling Point 1500 oC

5. Kelarutan di air dingin 27.6 gr/100 ml H2O

Pra Rencana Pabrik Pottasium Chlorate

You might also like