You are on page 1of 4

1. Hewan memiliki ciri sebagai berikut.

1). Memiliki kulit yang berlendir dan lembap


2). Hidup di dua alam (air dan daratan)
3). Mengalami perubahan yang jelas dari muda dengan dewasanya
Hewan yang memiliki ciri tersebut adalah ….
A. Amphibia
B. Pisces
C. Protozoa
D. Aves
E. Reptilia
Jawab : A.

Kata Amphibia berasal dari kata “Amphi” yang artinya 2 dan “bios” yang
.............berarti hidup, jadi amphibia adalah hewan yang hidup di dua alam.

2. Berikut ini sifat atau ciri hewan !

1) Kulit tidak bersisik


2) Berdarah dingin
3) Respirasi dengan paru-paru
4) Telurnya berkulit minyak

Sifat yang membedakan antara amphibi dengan reptil adalah ...

A. 1, 2, 3 C. 2 dan 3 E. Semua benar


B. 1 dan 3 D. 4 saja

Jawab : B, pembahasannya :

Reptil Amphibi
 Kulit kering bersisik dari  Kulit licin, tidak bersisik ada kalenjar epidermis
zat tanduk, umumnya untuk menjaga agar permukaan kulit tetap lembab
tidak memiliki kalenjar untuk pernafasan kulit.
lendir.  Telur relatif kecil bercangkang dan tidak ada
 Telur relatif agak besar perkembangan membran embrio. Telur diletakkan di
bercangkang, pembuahan dalam air, pembuahan eksternal dan telur yang sudah
di dalam tubuh. dibuahi dilindungi kapsul gel.

3. Ruangan jantung pada kelas Amphibi terdiri dari...

A. 1 ventrikel dan 1 atrium


B. 1 ventrikel dan 1 atrium dengan sekat yang belum sempurna
C. 1 ventrikel dan 2 atrium
D. 2 ventrikel dan 1 atrium
E. 2 ventrikel dan 2 atrium

Jawab : C
Ruang jantung pada Amphibi terdiri dari tiga lobi yaitu 1 ventrikel dan 2 atrium
.............(1 bilik dan 2 serambi).

4. Amphibi berperan dalam kehidupan sehari-hari. Dibawah ini merupakan peranan


amphibi, kecuali ...

A. sebagai predator alami dari serangga


B. sebagai penguat denyut jantung
C. sebagai bahan makanan
D. sebagai bahan untuk membuat tes kahamilan
E. sebagai bahan baku pembuatan landasan pesawat terbang

Jawab : E

Bahan yang digunakan untuk bahan baku pembuatan lamdasan pesawat terbang
.............adalah Filum Coelenterata, bukan kelas Amphibi.

5. Amphibi mempunyai ciri-ciri bersifat poikiloterm, artinya...

A. suhu tubuhnya tidak sesuai dengan lingkungannya


B. dapat menghasilkan sel telur maupun sperma
C. telah dapat dibedakan jenis kelaminnya
D. suhu tubuh berubah-ubah sesuai dengan lingkungan
E. tidak dapat hidup diluar tubuh inang

Jawab : D

Suhu tubuh amphibi dapat berubah-ubah sesuai dengan suhu lingkungannya


..............sehingga disebut sebagai hewan berdarah dingin.

6. Salamander merupakan salah satu amphibi yang ...

A. Tidak mempunyai ekor


B. Mempunyai ekor akan tetapi tidak mempunyai kaki
C. Tidak mempunyai ekor maupun kaki
D. Mempunyai ekor maupun kaki
E. Kadang-kadang mempunyai ekor tetapi tidak mempunyai kaki

Jawab : D

Salamander termasuk ke dalam ordo Caudata yang memiliki ciri yaitu


..............mempunyai ekor dan kaki.

7. Bangsa ikan dan amfibi mempunyai kesamaan, yaitu….


A. hewan dewasa hidup di air dan bernapas dengan insang
B. gelembung renang terletak di bagian dorsal
C. telurnya dibungkus dengan lender
D. serambi jantung terdiri atas dua ruang
E. pada stadium anak mempunyai ekor dan insang

Jawab : E

Amphibia, contohnya katak, pada stadium anak hidup di air. 84 jam setelah
pembuahan, pada embrio katak akan tumbuh ekor. 6 hari setelah pembuahan,
telur yang berembrio akan menetas dalam bentuk larva yang mempunyai 3
pasang insang luar. Jadi pada stadium anak (berudu) katak berekor dan
bernapas dengan insang seperti pada halnya ikan.

8. Kura-kura tidak diklasifikasikan ke dalam kelompok amfibi karena….


A. dapat hidup didarat
B. mempunyai kaki untuk berpindah
C. bertelur dengan telur yang bercangkang keras
D. menggunakan paru-paru untuk bernapas sepanjang fase hidupnya
E. dapat hidup di air
Jawab : D

Karena pada kura-kura walaupun hidup di dua alam, bernapas menggunakan


paru-paru tidak menggunakan insang.

9. Hewan yang fase larva berhabitat di air dan fase dewasa di darat adalah ...

A. Amfibi D. Pisces
B. Aves E. Reptil
C. Mamalia

Jawab : A

Karena amfibi maengalami dua habitat pada fase larva di air dan memiliki insang dan
fase dewasa di darat.

10. Katak termasuk hewan amfibi karena ...

A. Memiliki kalenjar susu


B. Memiliki tulang rawan
C. Memiliki tubuh yang berlendir
D. Memiliki alat pernafasan berupa tracea
E. Hidup di sungai

Jawab : C

Karena ciri-ciri hewan amfibi adalah kulit selalu basah oleh lendir, dan hidup di dua
alam.
TUGAS BIOLOGI
Kelas Amphibi

Disusun Oleh :

1. Adri Fadillah (02)


2. Agam Barep S. (03)
3. Andini Rizky B. (05)
4. Ariyastuti (07)
5. Laelatuz Zahro (18)

Kelas : X-7

UPTD SMA N 1 SLAWI

You might also like