You are on page 1of 3

ANALISA JURNAL

NO ASPEK JURNAL 1 JURNAL 2


1 JUDUL
Hubungan aktifitas spiritual Hubungan pemenuhan kebutuhan
dengan tingkat depresi pada spiritual dengan tingkat depresi
lansia dibalai penyantunan lanjut pada lansia di unit pelayanan
usia Senja Cerah kota Manado. sosial lanjut usia wening wardoyo
ungaran.

2 Compare
(Kesamaan) Pada jurnal 1 dan 2 berisi kegiatan yang meneliti tentang hubungan
aktifitas dan kebutuhan Spritual lansia terhadap tingkat depresi lansia

3 Contrast
(Perbedaan) 1. Metode survey analitik 1. Metode penelitian ini
dengan pendekatan cross menggunakan merupakan
sectional. deskriptif korelasional
dengan menggunakan
2. Sampel berjumlah 50 pendekatan Cross
responden yang Sectional.
didapatkan dengan
purposive sampling 2. Metode pengambilan
sampel dengan
menggunakan metode
Total sampling dengan 61
sampel dari 86 populasi.
Alat yang digunakan
untuk penelitian yaitu
lembar kuesioner.
Ujistatistik menggunakan
korelasi chy-square
4 Criticize
(Memberi pandangan)  Pada jurnal tersebut  Pada jurnal tersebut
peneliti tidak peneliti hanya
mencantumkan saran. memberikan saran hanya
 Seharusnya peneliti kepada perawat.
mencantumkan usia lansia Seharusnya peneliti juga
yang di lakukan memberikan saran kepada
penelitian. lansia.
 Seharusnya peneliti
mencantumkan usia lansia
yang di lakukan
penelitian.

5 Synthesize
(Membandingkan) Hasil penelitian uji Chi square Hasil penelitian menunjukan
diperoleh nilai signifikan bahwa lansia dengan pemenuhan
p=0.000<0,05. Hal ini spiritual sedang atau tinggi dan
menunjukan bahwa terdapat memiliki tingkat depresi ringan
hubungan antara aktivitas atau sedang sampai berat
spiritual dengan tingkat depresi sejumlah 34 lansia (70,8%). Ho di
pada lansia di Balai Penyantunan tolak dan disimpulkan bahwa
Lanjut Usia Senja Cerah Manado tidak ada hubungan yang
signifikan antara pemenuhan
kebutuhan spiritual dengan
tingkat depresi pasa lansia (p-
value 1,000> α (0,05)..

6 Summarize
(Meringkas) Terdapat responden dengan Tidak ada Ada hubungan yang
kategori aktivitas spiritual tinggi signifikan antara pemenuhan
pada lansia di BPLU Senja Cerah kebutuhan spiritual dengan
Manado. Lansia di BPLU Senja tingkat depresi pada lansia di Unit
Cerah Manado memiliki tingkat Pelayanan Sosisal Lanjut Usia
depresi ringan. Adanya Wening Wardoyo Ungaran.
hubungan aktivitas spiritual
dengan tingkat depresi pada
lansia di BPLU Senja Cerah
Manado.
7 Sumber Lain
Menurut sumber lain yang saya baca :
(Prof. Dr. H. Jalaluddin. Psikologi Agama, Jakarta: Rajawali Press,
2011 hal. 438)
Di jelaskan semakin orang bertambah umur maka sikap dan perilaku
beragamanya semakin lebih teratur dan lebih sempurna dan
digambarkan seperti bangun trapesium semenjak bayi hingga berusia
lanjut keadaan beragamanya semakin menanjak. Jadi menurut saya
ada pengaruh atau hubungan antara aktivitas atau kebutuhan spiritual
dengan tingkat depresi pada lansia.

You might also like