You are on page 1of 4

III.

METODOLOGI PRAKTIKUM

3.1.Waktu dan tempat


Praktikum uji penggunaan sprayer ini dilaksanakan pada hari sabtu tanggal 27
November 2018, bertempat gedung Teknik Pertanian sekolah tinggi pertanian kutai timur.
3.2 Alat dan Bahan

a. Alat

 Sprayer
 Gelas ukur
 Papan penampung air
 Stopwatch
 Botol penampung cairan
 Ember
b. Bahan
 Kertas
 Air
3.3 Prosedur Percobaan

1. Menyiapkan peralatan pengujian yang diperlukan.


2. Rangkaikan dengan baik segala peralatan dari sprayer yang akan diuji.
3. Tempatkan botol-botol penampung cairan tepat di bawah ujung-ujung alur dari papan
beralur, sehingga seluruh cairan yang nantinya disemprotkan sprayer dapat
tertampung dengan baik sesuai dengan pola penyebarannya.
4. Memberi tekanan rendah, sedang, dan tinggi pada srpayer.
5. Memasang dan menempatkan nozel pada ketinggian 40 – 50 cm di atas papan
penampung beralur (talang plastik bergelombang).
6. membuka kran pengeluaran sprayer, agar cairan sprayer dapat memancar keluar.
7. Mengukur cairan yang tertampung pada botol- botol penampung dengan gelas ukur,
dilakukan sesuai dengan nomor urut botol.
8. Mengulangi langkah 6 – 9 untuk tekanan rendah, sedang dan tinggi.
9. Mencatat suhu dan kelembaban udara setelah penyemprotan.
10. Mengulangi langkah-langkah di atas sebanyak 3 kali.
IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Hasil

Tabel 2 kali pompa


n overlap 3 n overlap 4 n overlap 5 b=3.5 cm
R2+X3 R2+X4 R2+X5 n=5
∑ 177 177 177 Lebar kerja= (n-1)xb
x 4.78 4.78 4.78 = (5-1)x3
sd 11.44 10.41 9.26 = 14 cm
cv 2.39 2.18 1.94

Tabel 4 kali pompa


n overlap 3 n overlap 4 n overlap 5 b=3.5 cm
R2+X3 R2+X4 R2+X5 n=5
∑ 488 488 488 Lebar kerja= (n-1)xb
x 13.08 13.08 13.08 = (5-1)x3.5
sd 30.06 27.28 24.19 = 14 cm
cv 2.3 2.09 1.85

Tabel 6 kali pompa


n overlap 3 n overlap 4 n overlap 5 b=3.5 cm
R2+X3 R2+X4 R2+X5 n=5
∑ 693 693 693 Lebar kerja= (n-1)xb
x 18.73 18.73 18.73 = (5-1)x3
sd 43.77 39.76 35.29 = 14 cm
cv 2.34 2.12 1.88

Tabel Rancangan Acak Lengkap


perlakuan
Ulangan
2 pompa 4 pompa 6 pompa total
x1 73.5 233 320 626.5
x2 90 251 373 714
Total 163.5 484 693 1340.5

Dbt n-1= 5
Dbp t-1= 3
Dbg t(r-1)= 3
fk =299490
Jk
Jkt =72831.2
Jkp =71128.5
Jkg =1702.62
Kt
Ktp =23709.5
Ktg =567.541
fhitung =41.7758
f table 1%= 29.46
5%= 9.28

Tabel Anova
Varian Db jk kt f.hitung f table
1% 5%
perlakuan 3 71128.58 23709.53 41.77 ** 29.46 9.28
Galat 3 1702.625 567.5417
Total 5 72831.21

f hitung lebih dari f table, perlakuan tekanan pompa sangat berpengaruh terhadap
jumlah air yang digunakan.

4.2 4.2 Pembahasan


Kalibrasi merupakan hal yang harus dilakukan ketika seorang akan melakukan
pengendalian terhadap OPT menggunakan alat semprot. Karena pada setiap alat semprot
memililki perbedaan volume yang keluar. Selain itu factor manusia juga dapat
menyebaakan perubahan tersebut. Alat semprot yang menyebabkan perubahan adalah
dari nozel, yang kemudian akan menyebabkan volume curah yang keluar, dan nozel
menyebabkan perbedaan lebar gawang. Faktor dari manusia (penyemprot) yang
menyebabkan perubahan adalah kecepatan jalan, karena setiap orang memiliki
kemampuan yang berbeda-beda, kemudian lebar gawang dan tekanan. Oleh karena itu
kalibrasi diperlukan karena pertimbangan hal tersebut, dengan kalibrasi maka akan
didapatkan volume air per hektar.
Pada perhitungan diperoleh hasil pada data overlab yaitu pada perlakuan 2 kali
pompa diperoleh nilai lebar kerja yaitu 14 cm, dengan 4 kali pompa nilai lebar kerja yaitu
14 cm, dan dengan 6 kali pompa nilai lebar kerja yaitu 14 cm.
Pada praktikum ini melakukan perhitugan pengaruh perlakuan terhadap lebar kerja
dengan menggunakan persamaan pada rancangan acak lengkap (RAL). Hasil
perhitungan diperoleh nilai F hitung sebesar 41.7758 sedangkan F tabel pada 1 %
memperoleh nilai sebesar yaitu 29.46 dan pada 5 % memperoleh nilai sebesar 9.28. jadi,
dilihat dari data perolehan F tabel nilai hitung lebih besar dari F tabel yang berarti bahwa
perlakuan tekanan pompa sangat berpengaruh. Semakin banyak sprayer di pompa, maka
tekanan akan semakin tinggi. Semakin tinggi tekanan, maka daya dorong pompa sprayer
semakin besar mengakibatkan volume air dan lebar kerja semakin tinggi.

You might also like