You are on page 1of 1

LANGKAH PERTAMA LANGKAH KETIGA LANGKAH KELIMA

Posisi awal duduk tegak diatas Letakkan tumit salah satu kaki Jari-jari kaki diletakkan dilantai.
bangku dengan kaki menyentuh lantai. dilantai, angkat telapak kaki ke atas. Tumit diangkat dan buat gerakan
Pada kaki lainnya, jari-jari kaki memutar dengan pergerakkan pada
diletakkan di lantai dengan tumit kaki pergelangan kaki sebanyak 10 kali.
diangkatkan ke atas. Cara ini
dilakukan bersamaan pada kaki kiri
dan kanan secara bergantian dan
diulangi sebanyak 10 kali.

LANGKAH KEDUA
LANGKAH KEENAM
Meletakkan tumit dilantai, jari-jari
kedua belah kaki diluruskan keatas Luruskan salah satu kaki diatas lantai
lalu dibengkokkan kembali kebawah LANGKAH KEEMPAT kemudian angkat kaki tersebut dan
seperti cakar ayam sebanyak 10 kali.
Tumit kaki diletakkan di lantai. Bagian gerakkan ujung jari kaki kearah wajah
ujung kaki diangkat ke atas dan buat lalu turunkan kembali kelantai.
gerakan memutar dengan pergerakkan
pada pergelangan kaki sebanyak 10
kali.

You might also like