You are on page 1of 5

Inflamasi

Definisi
Inflamasi adalah rangsangan fisik ataupun
kimiawi yang merugikan akibat adanya
pelepasan mediator nyeri.
Reaksinya berupa :
Panas
Nyeri
Merah
Bengkak
Gangguan fungsi tubuh

Proses inflamasi

Peningkatan
pasokan darah ke
tempat benda
asing (mikroba
atau jaringan
rusak)

Peningkatan
permeabilitas
kapiler disertai
pergerakan
antibodi

Fagosit keluar dari


pembuluh darah
menuju jaringan
rusak. Terjadi
inflamasi

Golongan obat

Steroid
Bekerja menghambat
phospholipase A2

Non-steroid
Bekerja menghambat enzim COX-1 dan
COX-2

You might also like