You are on page 1of 20

PENDAHULUAN

Benda asing dalam satu organ benda yang berasal dari luar
tubuh (eksogen) atau dari dalam tubuh (endogen), yang
dalam keadaan normal tidak ada

EKSOGEN ENDOGEN

PADAT Zat Organik Sekret kental


Darah/bekuan darah
Nanah
Zat Anorganik
Krusta
Perkejuan
Membran difteri
CAIR Bronkolit
Iritatif
Cairan amnion
Mekonium
Non-Iritatif
Benda asing pada saluran pernafasan dapat
terjadi pada semua umur terutama pada anak-
anak. Masuknya benda asing ke dalam saluran
pernafasan dapat berupa suatu keadaan
gawat darurat sehingga perlu penanganan
yang cepat (Baharloo, Veyckemans, Francis,
et.al, 1999).
Distribusi usia pada pasien dengan
Tracheobronchial Aspirated Foreign Body
Jenis
Benda
Asing
Amerika Serikat 5% dari semua kematian
terkait kecelakaan pada anak di bawah usia 4
tahun disebabkan oleh FBA.
Di Brasil FBA adalah penyebab utama ketiga
kecelakaan yang mengakibatkan kematian
(Fraga, Reis, Zambon, et.al, 2007).
Patogenesis
Makanan berada
dalam mulut

Menelan saat inspirasi, laring


terbuka dan
makanan atau
Laring ditutup epiglotis tertawa atau menjerit benda asing masuk
ke dalam laring

batuk berulang- benda asing


ulang (paroksismal), terjepit di
sumbatan di trakea,
mengi, dan sianosis.
sfingter laring
BA Bronkus Kanan
Bronkus kanan mempunyai diameter lebih
besar
Bronkus kanan terletak lebih ke medial
Sudut yang dibentuk dengan garis tengah lebih
kecil hingga kedudukannya lebih curam
Adanya aksi dari otot trakea dan lebih
banyaknya volume udara yang masuk ke
bronkus kanan
Gejala dan Tanda

Brussels, Belgium, 1999


Gejala dan Tanda

Cina, 1997
Diagnosis
Anamnesis
Gejala dan tanda klinik
Pemeriksaan radiologis
Bronkogram
Bronkoskopi (Yohanita, Hafni, Aboet, 1993).
Pemeriksaan Penunjang
Pemeriksaan radiologik
Video fluoroskopi
Bronkogram
Pemeriksaan laboratorium.
Aspirated foreign body lodged in the right main
stem bronchus
Penatalaksanaan
Dari hasil penelitian di Brussels-Belgia, dari
total 112 pasien dan 121 prosedur yang
dilakukan, pada 103 pasien (92%) benda asing
dikeluarkan dibawah anastesi umum dengan
menggunakan rigid bronchoscopes dengan
bantuan telescope. Alligator or peanut type
forceps juga dipergunakan untuk membantu
menangkap benda asing pada saluran nafas.
Bronchoscope
Flexible fiberoptic bronchoscopy
Penatalaksanaan
A flexible bronchoscopes digunakan pada 9
pasien yang lain, dimana semua pasien
merupakan pasien dewasa, dalam prosedur ini
juga digunakan biopsy-or tripod-type forceps
dibawah anastesi umum (Baharloo,
Veyckemans, Francis, et.al, 1999).

You might also like