You are on page 1of 12

Kuliah Retina

Dr. Halida Wibawaty, SpM


Pendahuluan
 Retina merupakan dinding terdalam bola
mata.
Akan dibahas beberapa penyakit yang sering
dijumpai
1. Oklusi arteri retina
2. Oklusi vena retina
3. Retinopati diabetika
4. Retinopati prematuritas
5. Ablatio retina
6. Retinitis pigmentosa
7. Age-related macular degeneration/AMD
Alat-alat yang digunakan
untuk pemeriksaan retina
 Direk oftalmoskop
 Indirek oftalmoskop
 Amsler grid
 USG
 Angiografi fluoresin
 Scanning laser ophthalmoscope
 Optical coherence tomography
Oklusi arteri retina

 Visus turun
mendadak, tanpa
rasa sakit
 Sebab: emboli,
aterosklerosis
 Cherry red spot
 Retina pucat
 Kaliber pembuluh
darah menyempit
Oklusi vena retina
 Visus turun
mendadak,tanpa rasa
sakit
 Perdarahan retina,
badan kaca
 Udem makula
 Sebab:
hipertensi,DM,hiperlipid
emia
 Komplikasi: glaukoma
neovaskuler
Retinopati diabetika
 Kelainan pembuluh
darah akibat DM
 Dibagi: non proliferatif
dan proliferatif
 Permeabilitas
pemb.darah naik,
eksudat, perdarahan
dot dan blot
 Alibatkan
neovascularisasi dan
perdarahan retina dan
badan kaca
 Perdarahan retina
pada retinopati DM
proliferatif

 Pembuluh darah
baru/neovascularisa
si pada retinopati
proliferatif
 Pasca laser
fotokoagulasi pada
retinopati DM
Ablatio retina

 Ablatio retina
rhegmatogenous

 Ablatio retina
exudativa/non
rhegmatogenous
 Laser foto koagulasi
bisa dilakukan pada
ablatio yang tidak
luas

 Cryotherapy pada
ablatio retina
Retinitis pigmentosa
 Herediter
 Muncul sebelum
usia 30 th
 Prognosis jelek
 Perivaskuler bone-
spicula
pigmentation
 Mulai midperifer
 Pada kasus lanjut
terjadi atropi papil
N II
Age-related macular
degeneration
 Drusen, degenerasi
makula berupa
bercak2 kekuningan
 Tumbuh lambat
 Prognosis jelek

You might also like