You are on page 1of 14

Pertemuan 4

KERJA
dan
ENERGI
• Kerja-Energi:
– Kerja,
– E kinetik,
– E potensial,
– E potensial Elastik,
– HK Energi.
– konsep kerja dan Energi,
RUMUS-RUMUS YANG BIASA DIPAKAI

• W = F.S F= Gaya, (N)

• Ek = ½ m.v2 W = Kerja/Usaha, (J)


Ek = Energi Kinetik (J)
• Ep= mgh Ep= Energi potensial, (J)

• Ep + Ek = konstan k = Konstanta elastisitas, (N/m)


x = perubahan panjang, m
• Ep-elastik = ½ k.x2
RUMUS-RUMUS YANG BIASA DIPAKAI

• Kerja,
• W = F.S
• Ek = ½ m.v2 • E kinetik,

• Ep= mgh • E potensial,

• Ep + Ek = konstan • HK Energi
• Ep-elastik = ½ k.x2
• E potensial Elastik,
W =…………..?
1. Seseorang yang massanya 70 kg
berjalan menuju ke lantai tiga suatu
gedung. Lantai ketiga berada 12
meter di atas permukaan jalan.
a.Berapa joule kerja yang ia lakukan ?
(8232 J)
b.Berapa pertambahan energi
potensialnya ? (8232 J)
c.Bila ia menaiki tangga dalam 20 detik,
berapa laju kerja yang ia lakukan
dalam hp ? (0,552 hp)
2. Berapa kerja yang dibutuhkan untuk
mempercepat mobil 1 ton dari 20 m/s ke
30 m/s jika bergerak pada bidang datar
(ketinggian yang sama) ?
No 3
• Seseorang akan menaikkan seember air
dengan berat 250 N dari ketinggian 0,5
meter ke ketinggian 1,5 meter. Selama
perpindahannya tidak mengalami
percepatan.
• a. Berapa kerja yang dilakukan oleh
orang itu ?
• b. Berapa kerja yang dilakukan oleh gaya
berat ?
No 4
• Berapa kerja yang dibutuhkan untuk
mempercepat mobil bermassa 2 ton dari
kecepatan 20 m/s (di kaki tanjakan)
menjadi 30 m/s (di puncak tanjakan)
melewati sebuah tanjakan sejauh 50
meter jika sudut kemiringan tanjakan 5o ?
(gesekan diabaikan)
• No 5
• Sebuah balok bermassa 1 kg dijatuhkan
dari ketinggian 1 m di atas pegas dengan
konstanta pegas 40 N/m. Hitung
pemendekan pegas !

You might also like