You are on page 1of 9

Asalammualaikum

Kelompok 6
Nama kelompok :
1. Achsa fraditha
2. Devi safitri
3. srihermianti
4. Julestari putri
5. nurhasanah
Definisi anti-histamin

Antihistamin adalah zat-zat yang


dapat mengurangi atau
menghalangi efek histamin
terhadap tubuh dengan jalan
memblok reseptor-histamin
(penghambatan saingan)
Contoh struktur kimia

Reseptor h 1

Reseptor h 2
Reseptor H1
antihistamin klasik atau
antihistamin-H1, adalah
senyawa yang dalam
kadar rendah dapat
menghambat secara
bersaing kerja histamin
pada jaringan yang
mengandung reseptor
H1.
Contoh
Resptor H2
• Antagonis H2 adalah
senyawa yang
menghambat secara
bersaing interaksi
histamin dengan
reseptor H2 sehingga
dapat menghambat
sekresi asam lambung

Contoh
Pengaruh Lingkungan

Misalnya :
Sengatan serangga khususnya tawon dan
lebah, yang mengandung a.1. histamine dan
suatu enzim yang mengakibatkan
pembebasannya dari mastcells. Untuk
mendapatkan hasil yang memuaskan, obat
perlu diberikan segera dan sebaiknya melalui
injeksi adrenalin i.m. atau hidrokortison i.v.
Sifat obat
Obat Generasi Pertama

Obat generasi pertama merupakan Obat Generasi Kedua


obat yang dapat bekerja secara
perifer maupun sentral. Efek Obat generasi kedua merupakan
antihistamin non sedative yang
antikolinergiknya lebih besar dikembangkan untuk mengeliminasi efek
dibandingkan dengan agen non samping sedasi dari obat generasi
sedative. Penghambat SSP akibat pertama. Obat ini berukuran besar dan
AH1 dapat bermanifestasi sebagai tidak bersifat lipofilik sehingga tidak
menembus BBB. Dengan begitu, efek ke
gejala mengantuk, maupun
sistem saraf pusatnya lebih kecil.
kewaspadaan turun. Dibandingkan generasi 1, obat ini
memiliki durasi kerja yang lebih lama
dan memiliki spesifisitas reseptor H1
dan atau H2 untuk menekan efek
histamin
Pembuatan
pembuatan
Contoh pembuatan dari obat golongan pertama C.T.M

cara pembuatan dari piridin, melalui alkilasi oleh 4-


klorobenzilklorida, menghasilkan 2-(4-klorobenzil) piridin.
Alkilasi produk ini dengan 2-dimetilaminoetilklorida dalam
natrium amida menghasilkan klorfeniramin

You might also like