You are on page 1of 29

dr.

Gamma
ASI merupakan nutrisi paling penting.
Sayangnya, tidak sampai sepertiga dari jumlah
bayi mendapatkan ASI selama 6 bulan pertama
hidupnya. Kurang gizi (malnutrisi) bertanggung
jawab secara langsung dan tidak langsung pada
sepertiga kematian balita.
World Health Organization (WHO) menganjurkan agar
bayi mendapatkan ASI mulai waktu 1 jam pertama
kehidupannya melalui inisiasi menyusui dini (IMD), dan
dilanjutkan mendapatkan ASI eksklusif hingga berusia 6
bulan. ASI mengandung berbagai nutrisi yang
dibutuhkan untuk pertumbuhan dan perkembangan
bayi, seperti protein, lemak, vitamin, dan karbohidrat.
Cara menyusui dengan Benar
Yang penting dalam menyusui adalah
motivasi Ibu!
Ibu yang bekerja bisa memberi ASI
dengan ASI PERAH
KAPAN IBU TIDAK MENYUSUI?
• Bayi yang menderita kelainan metabolic bawaan
(KMB) galaktosemia klasik.
• Ibu dengan HIV positif sebaiknya tidak
menyusui apabila terdapat susu pengganti ASI
yang memenuhi syarat AFASS.
• Kontraindikasi sementara pada seorang ibu
untuk memberikan ASI  ibu yang menderita
herpes simpleks tipe-1 didaerah payudara,
mendapat pengobatan psikotropika, opioid, dan
kemoterapi
Setelah 6 bulan mendapatkan ASI eksklusif,
sesuai dengan kebutuhan nutrisinya untuk
tumbuh kembang, bayi harus mendapatkan
makanan pendamping ASI (MPASI), sambil tetap
mendapatkan ASI hingga berusia 2 tahun.

You might also like