You are on page 1of 13

ANATOMI SISTEM URINARIA

IKAN & UNGGAS


Anggota kelompok :
1. Caroline S. H. Penga (1709010002)
2. Maria Y. N. Mengi (1709010003)
3. Mega Y. kapitan (1709010004)
4. Richard R. Toelle (1709010022)
5. Agustiani Ratudobo (1709010
ANATOMI SISTEM URINARIA PADA
UNGGAS

Terdiri Dari :

• Ginjal

• Ureter
Ginjal
• Berwarna coklat

• Terletak memanjang di permukaan ventral os vertebrae


lumbalis

• Terbagi menjadi divisi cranial, medial dan caudal oleh a.


illiaca externa dan a. Ischiadica (cabang aorta abdominalis)

• Pada beberapa spesies kecuali ayam, divisi caudal dexter et


sinister berfusi

• Tidak dijumpai adanya pelvis renalis, lobusnya terdiri dari


cortex dan medulla
• Suplai darah pada ginjal dilakukan oleh a.
Renalis Cranialis (dari aorta), medialis (dari a.
Ischiadica) dan caudalis (dari a. Ischiadica)
• Terdapat sistem porta renalis dan porta
hepatica (menjadi pertimbangan untuk injeksi
antibiotika pada anggota gerak belakang)
Lanjutan...

Fungsi Ginjal :
• Filtrasi
• Mengatur derajat keasaman, konsentrasi ion
mineral dan komposisi air dalam darah
• Mengatur pH plasma darah
Ureter

• Muncul pada divisi cranial ginjal


• Pada unggas tidak dijumpai uretra
• Merupakan pertemuan beberapa cabang primer
ureter lewat di atas permukaan medioventral
ginjal
• Tidak dijumpai vesica urinaria
Kloaka

• Merupakan tempat pertemuan saluran ginjal,


saluran kelenjar kelamin dan usus
• Kloaka terbagi menjadi 3 bagian
- Urodeum : tempat bermuara saluran
urinaria dan saluran kelamin
- Coprodeum : tempat bermuara saluran
pencernaan
- Proctodeum : lubang keluar
Organ-organ yang termasuk ke dalam
sistem urinaria ikan adalah:
1. Ginjal, terdapat sepasang, berwarna merah
kehitaman, terletak di luar ruang peritoneum,
menempel di bawah tulang punggung
memanjang dari dekat anus ke arah depan
hingga ujung rongga perut, bentuknya tidak
jelas. Ginjal berfungsi untuk mengeluarkan
ammonia dan senyawa-senyawa lain yang tidak
dibutuhkan oleh ikan.
2. Ureter, merupakan tempat mengalirnya urine
yang berasal dari ginjal, terdapat di pinggiran
dorsal rongga badan dan menuju ke belakang.
Pada ikan jantan, kedua saluran ini terlihat
3. Kantong urine (vesica urinaria), merupakan
lanjutan dari ureter kiri dan kanan, dan
merupakan tempat penampungan urine
sebelum dikeluarkan. Pada beberapa jenis ikan,
kantong urine dapat dilihat dengan jelas
terletak dekat anus dan bentuknya menyerupai
kantung kecil.
4. Urethra, merupakan saluran yang pendek,
berasal dari kantong urine dan menuju ke
porus urogenitalia , merupakan jaclan keluar
urine dari dalam tubuh.
Osmoregulasi
Berkaitan dengan mekanisme ekskresi.
Osmoregulasi adalah proses mengatur konsentrasi
cairan dan menyeimbangkan pemasukan serta
pengeluaran cairan tubuh. Proses osmoregulasi
diperlukan karena adanya perbedaan konsentrasi
cairan tubuh dengan lingkungan disekitarnya

You might also like