You are on page 1of 29

Unsur-Unsur fisik dan Sosial Wilayah

Asia Tenggara

Nama : Ahmad Shofy Y. (02)


Aini Milania (04)
Aprillia Intan (10)
Dimas Devin (13)
Fladio Alfarras (18)
Haikal Sultan A. (20)
Indonesia
1. Letak dan Batas
a) Secara astronmis berada pada 60° LU- 11° LS dan 95
°BT - 141° BT.
b) Secara geografis berada pada posisi silang antara
Benua Asia dan Australia serta Samudera Hindia.
c) Secara geologis berada pda dangkalan Sunda (di
bagian barat) dan dangkalan Sahul (di bagian timur).
Dibagian tengah terdapat laut dalam (Australis-
Asiatis) dan merupakan ertemuan pegunungan
lipatan Sirkum Mediteran dan Sirkum Pasifik.
d) Batas –batas negara:
o Selatan: Samudera Indonesia
o Barat: samudera Indonesia
o Utara: Singapura, Malaysia, Brunei dan Laut Sulawesi
o Timur: Papua Nugini
2. Iklim: Iklim maritim karena akibat peraira
Indonesia yang sangat luas.
3. Keadaan alam
a) Indonesia mempunyai hubungan dengan
pulau-pulau Sirkum Pasifik seerti Kepulauan
Jepang dan Filipina.
b) Kepulun Indonesia juga merupakan rangkaian
Pegunungan Lipatan Sirkum Mediteran dan
Pegunungan Alpen-Himalaya yang bertemu
dengan Sirkum Pasifik di Laut Banda.
4. Flora dan Fauna
Akibat pertemuan dua lempeng kulit bumi,
yaitu Lempengan Sunda dengan Lempengan
Sahul, maka terdapat keterkaitan geologi yang
menghasilkan keanekrgam flora dan fauna.
a) Bagian Barat: berupa flora fauna bercorak
Asia.
b) Bagian Timur: berupa flora fauna bercorak
Australia.
c) Bagian Tengah: berupa flora fauna peralihan
5. Penduduk
a) Malayan Mongoloid: Aceh, Sunda, Jawa,
Madura, Bali, Sasak, Dayak, Minahasa,
Toraja, Bugis, Makassar, Timor dan
Melayu.
b) Polinesia: Maluku
c) Proto Austronesia: Papua
d) Mikronesia: penduduk di pulau-pulau
kecil pada perbatasan Indonesia.
b) Jumlah penduduk: penduduk 203, 4 juta
jiwa
c) Agama: Islam 90%, sisanya kriste, Hindu
dan Buddha
d) Permasalahan:
1. Jumlah penduduk dan pertumbuhannya masih
tinggi.
2. Kepadatan penduduknya tidak merata.
3. Keterbelakangn dan kemiskinan banyak dijumpai.
4. Kualitas penduduk masih rendah.
6. Aktivitas ekonomi:
a) Lebih 70% penduduk Indonesia bermata
pencaharian agraris.
b) Di bidang industri, komoditas penting
diantaranya adalah tekstil, semen,
pupuk, kerajinan, elektronika, dll.
Malaysia
1) Letak, luas dan batas
a) Malaysia Barat : 7° LU - 3° LU dan 98°
BT - 105°
b) Malaysia Timur : 1° LU 0- 7,5 LU dan
109° BT – 119° BT
c) Luas wilayah : 333,650 km2
d) Batas negara :
1) Selatan : Kalimatan, Riau
2) Barat : Laut China Selatan
3) Utara : Thailand, Laut China Selatan
4) Timur : Kalimantan
2) Keadaan alam
a) Bagian tengah membujur pegunungan dari
utara ke selatan
b) Dataran rendah terletak di Kedah Utara,
Johor Selatan, Kelantan Timur Laut, Selangor
Tengah, dan Pahang Timur
3) Iklim
Malaysia beriklim martim ekuatorial dengan
ditandai oleh shu dan curah hujan yang selalu
tinggi
4) Flora dan Fauna
a) Flora berupa huta ekuatorial yang selalu hijau.
b) Fauna : Harimau, gajah, banteng, buaya, babi
hutan, kera, ular, unggas, insekta, dan ikan.
5) Penduduk
c) Tahun 1991 jumlah penduduk : 17.981.000
jiwa, kepadatan penduduk 51/km2
d) Mayoritas penduduk beragama Islam
e) Bahasa yang digunakan : Melayu, Inggris, China
f) Bentuk pemerintahan : Kerajaan
6) Aktivitas Ekonomi
a) Tujuh puluh lima produksi kayu ekspor dihasilkan oleh malaysia
timur.
b) Timah putihmerupakan bahan tambang utama dan terdpapat di
sepanjang pantai Barat malaysa barat (perak sampai dengan
negeri sembilan), disusul oleh bijih besi, bouksit, minyak bumi,
dan emas.
c) Industri : elektronik, semen, pupuk, teksil, dan mobil.
d) Satuan mata uang adalah Ringgit.

7) Hubungan antara Indnesia dengan Malaysia


Hubungan diplomatik kedu negara bai. Ekspor Indonesia ke
Malaysia antara lain kopi, batu bara, pupuk urea, kertas HVS, pipa
besi, dan minyak bumi. Impor Indonesia ddari Malaysia antara lain
adaah semen dan hasil penyulingan minyak bumi.
THAILAND
 Ibu kota Thailand adalah Bangkok
 Negara Thailand berbentuk monarki konstitusional
 Negara thailand dikepalai seorang raja namun
pemerintahannya seorang pedana menteri
 secara astronomisnya : 5 50’ LU - 20 20’ LU 97 30’ BT –
107 BT
 Luas wilayahnya : 513.998 km2
 Batas Negara :
Selatan : Malaysia
Barat : Myanmar
Utara : Myanmar
Timur : Laos
 iklim : Thailand beriklim muson tropik yang ditandai
dengan jelasnya perbedaan antara musim hujan dan
musim kemarau. Suhu rata-rata diatas 25 C dengan
ditandai suhu rata-rata pada bulan basah ( Januari )
SINGAPORE
 Ibu kota Singapore adalah Singapore
 Berasal dari kata singa dan pura , singapura terletak di
semenanjung malaysia
 Pada tahun 1965 singapura melepaskan diri dari malaysia karena
perbedaan paham dan perbedaan etnis melayu dan etnis cina di
singapura.
 Singapura resmi melepaskan diri pada tanggal 9 Agustus 1965 dan
singapura menjadi negara merdeka
 Singapura berbentuk republik, di singapura presiden hanya sebagai
simbol dan kepala pemerintahannya pedana menteri
 Letak : 1 26’ LU – 1 15’ LU dan 103 BT – 104 BT
 Luas wilayahnya : 618 km2
 Batas – batas negara:

1. Selatan : Selat Singapore


2. Barat : Selat Singapore
3. Timur : Selat Singapore
4. utara : Selat Johor
 Iklim : singapore beriklim tropis dengan suhu rata-rata 26 C
BRUNEI
DARUSSALAM
 Ibu kota Brunei Darussalam adalah Bandar Sri Begawan
 Berbentuk kesultanan
 Pada tanggal 1 januari 1984 Brunei Darussalam merdeka
 Letak : 114 BT – 115 BT
 Luas wilayah : 5.785 km2
 Batas - batas negara :

1. Selatan : Serawak
2. Barat : Serawak
3. Timur : Serawak
4. Utara : Laut Cina Selatan
Iklim : beriklim tropis dengan suhu rata” tahunan 26,7 C
FILIPINA
Filipina
 adalah koloni barat yang pertamakali merdeka
Filipina berbentuk republik dengan kepala negara dan
pemerintahan seorang presiden
Filipina beribu kota manila yang terletak di pulau Luzon
Letak : 6 LU - 9 LU DAN 117 BT – 127 BT
Luas wilayah : 299.404 km2 dengan panjang Garis pantai : 18.543
km
Batas - batas negara :
1. Selatan : Laut Sulawesi
2. Barat : Laut Cina Selatan
3. Utara : Selat Luzon
4. Timur : Samudera Pasifik
Iklim : a.) Hangat dengan kelembaban tinggi ( maritim ) atau
memiliki tropis, muson dan laut.
b.) Hujan yang turun merupakan hujan orografis, sehingga
bagian pegunungan merupakan daerah bayangan hujan.
LAOS
 Laos ibu kota vientiane
 Laos dipimpin oleh seorang presiden dengan kepala
pemerintahan seorang pendana menteri
 Letak : 23 LU – 9 LU dan 101 BT – 105 BT
 Batas batas negara :

selatan : kamboja
utara : cina
barat : thailand dan myanmar
timur : vietnam
 Iklim : daerah Laos rata rata beriklim tropis dengan
suhu tahunan 26C – 28C. Laos memilik 3 musim yaitu
musim hujan yang panas (Juni – Oktober), musim
kemarau yang sejuk (November – Februari), dan musim
pancaroba yang kering dan panas (Maret – Mei)
KAMBOJA

 Ibu kota kamboja adalah phnom Penh


 Kepala negaranya adalah seorang raja namun kepala
pemerintahannya adalah seorang perdana menteri
 Letak : 10LU – 15 LU dan 102 BT – 108 BT
 Luas Negara : 678.576 km2
 Batas batas negara :

utara : Laos dan Thailand


selatan : Vietnam
timur : Vietnam
barat : Thailand dan teluk siam
 Iklim : Negara Kamboja beriklim tropis dengan musim kemarau
pada bulan November – Mei dan musim hujan pada bulan Juni –
Oktober . Suhu- suhu rata mencapai sekitar 27C
MYANMAR
 Myanmar bernama Burma atau Birma
 Diperintah oleh pemerintah militer
 Ibu kotanya adalah Yangon
 Letak : 10 LU – 29 LU dan 94 BT – 100 BT
 Luas Negara : 678.576 km2
 Batas-batas negara :

Utara : India dan Cina


Timur : Laos
Selatan :Teluk Benggala dan Laut Andaman
Barat : Bangladesh dan India
 Iklim : myanmar beriklim tropis. Musim hujan
berlansung pada bulan Mei – Oktober dan pada
bulan November – April adalah musim kemarau
VIETNAM
 Vietnam adalah negara yang paling lama dijajah,
Vietnam harus melawan imperialisme (Jepang,
Amerika Serikat, dan Perancis)
 Kepala negaranya seorang presiden dan kepala
pemerintahannya adalah perdana menteri
 Ibu kota Vietnam adalah Hanoi
 Secara astronomis, vietnam terletak 23 LU – 9LU
dan 105 BT – 109 BT
 Batas batas negara :

utara : RRC (rebuplik rakyat cina)


selatan : Laut Cina Selatan
barat : Laos dan Kamboja
timur : Teluk Tonkin dan Laut Cina Selatan
 Iklim : Vietnam beriklim tropis
Timor Leste

 Timor
Leste adalah negara yang baru
merdeka.
Terima
kasih

From E- Group

You might also like