You are on page 1of 93

Mei, 2016

Operation IB Dept.
• Introduction
• Organization Structure
• Manning Chart
• Group Shift
• Production Plant

Utility Section

Ammonia Section

Urea Section
Mei, 2016
KEDUDUKAN PT PUSRI PALEMBANG

3
Struktur Departemen Operasi P-1B
DIREKTORAT PRODUKSI
DIREKTUR PRODUKSI

Divisi Operasi Divisi Pemeliharaan Divisi Pengendalian Pabrik,


Keselamatan Kerja &
GM Operasi GM Pemeliharaan
Lingkungan

Departemen Departemen Departemen Departemen Departemen


Operasi Pusri-1B Operasi Pusri-II Operasi Pusri-III Operasi Pusri-IV Operasi P & A
Manajer Operasi Manajer Operasi Manajer Operasi Manajer Operasi Manajer Operasi
P-1B P-II P-III P-IV P&A
Struktur Departemen Operasi P-1B
Manajer Operasi P-1B
Agus Mulyadi

Shift Supervisor (5)

Bagian Urea Bagian Amoniak Bagian Utilitas


Superintendent Superintendent Superintendent
Ass. Superintendent Ass. Superintendent Ass. Superintendent

Supervisor Supervisor Supervisor


Foreman Senior Foreman Senior Foreman Senior
Foreman Foreman Foreman
Operator Senior/Panel Operator Senior/Panel Operator Senior/Panel
Operator Lapangan Operator Lapangan Operator Lapangan
Manning Aktual
Posisi
Dept. Jml. Dept. Jml.
Manajer Pabrik 1 1 1 1
Staff Manajer 0 0 5 5
Supervisor 5 5 5 4

Jumlah personil : 6 6 11 11
Amm Ur Ut Jml. Amm Ur Ut Jml.
1 1 1
Superintendent 1 1 1 3 3
1 1 1
Asisten Superintendent 1 1 1 3 3
5 5 4
Supervisor 5 5 5 15 14
4 4 4
Foreman Senior 4 4 4 12 12
4 4 4
Foreman 4 4 4 12 12
12 8 8
Operator Senior/ Panel 12 8 8 28 28
24 21 17
Operator Lapangan 28 24 20 72 62

Jumlah personil : 55 47 43 145 51 44 39 134

(Maret, 2016)
GRUP SHIFT DAN JADWAL
• Shift Grouping divided into 4 group (A,B,C,D)
• Working time 3-2-2-(2/3)
– 7 active day, 2 / 3 off day
• One group consist of 12 – 16 person which in charges
in all area PUSRI IB
What is Ammonia?
What is Fertilizer?
Where is Urea?
Where did they come from?
Ammonia

Chemical Formula : NH3 Sifat-sifat amonia antara lain


Molar Mass (BM) : 17,031 g/mol sebagai berikut:
Density : 0,86 kg/m3 a. Tidak berwarna, bau menyengat
Boiling Point : -33,34oC b. Sangat mudah larut dalam air
ΔHf : -46 kJ/mol c. Merupakan gas yang mudah
mencair,
Tabel 1 : Sifat Fisika Anhydrous Ammonia
Pada P, T Kesetimbangan SIFAT FISIKA AMMONIA
Density
Temperatur Tekanan
Ammonia Cair

oC oF kg/cm2.G Kg/liter =  Pada Temperatur kamar dan Tekanan


Ton/M3 atmosfir  gas yang tidak berwarna
-33.3 -28 0 0.682 dan stabil
 Pada tekanan atm, akan mendidih
-12.2 10 1.66 0.656
pada T : -33 oC (-28 oF) dan
-1.1 30 3.15 0.641 membeku T: -79 oC (-103 oF)
15.6 60 6.47 0.617  Tekanan uap pada 26 oC : 10 bar
21.7 70 7.99 0.609  Self ignition temp : 650 oC
26.7 80 9.69 0.600  Explosion Limit di udara: 16% -
25 % (LFL - UFL)
32.2 90 11.52 0.592
37.8 100 13.82 0.583
43.3 110 16.28 0.573
48.9 120 19.06 0.565
Tabel 2 : Kelarutan Gas Ammonia Dalam Air
SIFAT KIMIA AMMONIA Tekanan 0 oC 20 oC 40 oC
(mmHg) (cm3/cm3) (cm3/cm3) (cm3/cm3)
 Larut dalam air 
800 - 714 800
Ammonium Hidroksida
(NH4OH) dan menghasilkan 1000 1440 826 1000
panas 1800 2430 1190 1800
 Ammonia terurai  N2 & * Density Gas Ammonia : 77.10-8 kg/cm3
H2 , T : 449 oC Density Air : 10-3 kg/cm3
Pada T : 0 oC (32 oF), 100 kg air melarutkan 87.78
 Bereakasi dengan logam kg ammonia
tembaga, perak, seng
 Membentuk senyawa  Dalam lingkungan yg mengandung
eksplosive jika bereaksi besi, campuran ammonia dgn udara
dengan Hg (mercury) dan akan akan menyala sendiri pada T :
perak oksida 850 oC
 Reaksi dengan CO2 akan  Ammonia kering bisa menyebabkan
membentuk karbamat stress corrosion cracking pada
yang sangat korosif sambungan pipa besi/baja yg
mengalami stress kontinyu
Tabel 4 : Volume Max Ammonia Yang
Ammonia Handling Diisikan Pada Berbagai
Temperatur
 Untuk tangki tak berisolasi, Filling Density : Temperatur
56% Volume Max. (%
 Volume max ammonia yang diisikan (dalam % dari volume
oC oF tangki)
dari volume tangki) = 0.56 / Density Ammonia
Cair
-33.3 -28 82
 Simpan Ammonia jauh dari populasi & panas,
ditempat kering dan dingin, berventilasi. -12.2 10 85.4
 Tumpahan/Bocoran, ditangani dengan -1.1 30 87.5
memakai APD & disemprot air. Netralkan
larutan Ammonia sebelum dibuang ke 15.6 60 90.6
lingkungan (bisa menggunakan asam sulfat  21.7 70 91.95
ammonium sulfat)
 Alat Pelindung Diri (APD) : Pernafasan, masker 26.7 80 93
penyerap Ammonia; Mata/muka, googles dan 32.2 90 94.6
perisai muka (siapkan air pencuci mata) ;
Kulit, Gloves dan pakaian pelindung. Bahan 37.8 100 96
tahan terhadap Ammonia karet butil, 43.3 110 97.7
neoprene, karet alam, dan PVC
48.9 120 99.1
 APAR : Dry powder, CO2, Halon
Tabel 3 : Kandungan Ammonia dan Dampak terhadap
Manusia
PENGARUH AMMONIA
Kandungan
TERHADAP MANUSIA Ammonia Dalam
Dampak
Lingkungan (ppm
volum)
 Senyawa kaustik dan sangat
korosif terhadap otot manusia Kematian dalam beberapa menit,
5000 karena pernafasan terhenti,
 Kontak aman dengan kebutaan total
lingkungan yang mengandung
Kulit terbakar & terkelupas
ammonia, 15 menit untuk 35 2000
dalam beberapa detik
ppm V atau 8 jam untuk 25
ppm V / 18 mg/m3 (NAB) 1700 Pendarahan paru-paru
 Toksisitas LD 50 (oral, tikus) 700
Mata terkikis dan pembekakan
3 mg/kg ; LC 50 2000 ppm kelopak mata
(tikus penghirupan 4 jam) Iritasi hebat pada mata, saluran
400
pernafasan atas
Iritasi pada mata dan saluran
100
hidung
Mulai tercium bau ammonia
20
Ammonia Used
• Membuat pupuk, seperti urea (CO(NH2)2) dan ZA
(NH4)2SO4).
• Membuat senyawa nitrogen yang lain, seperti asam
nitrat, amonium klorida, dan amonium nitrat.
• Sebagai pendingin dalam pabrik es karena amonia cair
mudah menguap dan menyerap banyak panas.
• Membuat hidrazin (N2H4), bahan bakar roket.
• Digunakan pada industri kertas, karet, dan farmasi.
• Sebagai refrigeran pada sistem kompresi dan
absorpsi.
Fertilizer (Pupuk)
• A fertilizer or fertiliser is any material of natural or synthetic origin (other than
liming materials) that is applied to soils or to plant tissues (usually leaves) to
supply one or more plant nutrients essential to the growth of plants. Three main
macronutrients:
– Nitrogen (N): leaf growth;
– Phosphorus (P): Development of roots, flowers, seeds, fruit;
– Potassium (K): Strong stem growth, movement of water in plants, promotion of
PUPUK KOMPOS
flowering and fruiting; PUPUK KANDANG PUPUK HIJAU
• Three secondary macronutrients:
– calcium (Ca), magnesium (Mg), and sulphur (S);
• Micronutrients: copper (Cu), iron (Fe), manganese (Mn), molybdenum (Mo), zinc
(Zn), boron (B), and of occasional significance there are silicon (Si), cobalt (Co),
and vanadium (V) plus rare mineral catalysts.
• Pupuk adalah material yang ditambahkan pada media tanam atau tanaman
untuk mencukupi kebutuhan hara yang diperlukan tanaman sehingga mampu
berproduksi dengan baik
PUPUK TUNGGAL PUPUK
MAJEMUK PUPUK DAUN
Pupuk PUSRI Palembang
• Sifat
SifatKimia
Fisik :
• Urea dibuatMolekul
– Berat dari hidrolisis
: 60,06parsial cyanamide.
g / mol
H2N-CNGravity
– Spesific + H2O →: 1,335
H2N-CO-NHg / cm2 ³ (200C/40C)
• Urea dihasilkan dari reaksi antara ammonia dengan
– Titik lebur : 133-135 0C
karbon dioksida.
– Kelarutan
CO2 + NH3 dalam
↔ H2N air –: 107,9 g/100
CO - NH2 ml (200C)
+ H2O
– dapat bereaksi dengan formaldehid.
• Urea 167 g/100ml (400C)

NH2-CO-NH2 + HCHO →NH2 – CO251 g/100
- NH2 ml (600C)
+ CH2OH

• Pemanasan ammonium sianat400 g/100
dapat (800C)
mlmenjadi
terurai
urea.
– 20 (200C dalam 100 % alkohol)
NH4+OCN→ H2NCONH2
– - Panas pembakaran : -91,02 .105 J/kg
Urea Used

UFC Melamine
Plywood Urea Nitrate Med. Laboratory
PRODUKSI PT. PUSRI PALEMBANG
Detail Kapasitas dan Tahun Pembangunan Pabrik Ammonia Pusri
Pusri II III IV IB
Pusri II III IV IB
Tahun Bangun 1972 1975 1975 1990
Produksi Pertama 1974 1976 1977 1994
Ammonia Kellog + ICI Kellog + ICI Kellog + ICI M. W. Kellog
Kapasitas terpasang/hari (ton) 660 1000 1000 1350

Urea AOP (1990-1995)


TRCI (ton) TRCI792 1200 1200
TRCI - Toyo Engineering

Detail Kapasitas dan Tahun Pembangunan Pabrik Urea Pusri

Pusri II III IV IB
Tahun Bangun 1972 1975 1975 1990
Produksi Pertama 1974 1976 1977 1994
Kapasitas terpasang/hari (ton) 1150 1725 1725 1725
AOP (1990-1995) (ton) 1725 - - -
PABRIK PUSRI

Blok Diagram Pembuatan Pupuk Urea

UDARA Tangki Amoniak

GAS BUMI

PABRIK Amoniak (NH3) PABRIK


UREA

AMONIAK `
UREA
Karbon Dioksida (CO2)

Uap air

Tenaga Listrik Tenaga Listrik


Air Pendingin (CW) PABRIK
PABRIK Air Pendingin (CW)
Air demin/filter (DW/FW)
UTILITAS
OFFSITE
Uap air (steam) Air demin/filter (DW/FW)
Instr. air/Plant air/N2 (IA/PA/N2)
Instr. air/plant air/N2 (IA/PA/N2)

Gas bumi (natural gas) Air (Sungai Musi)


UTILITAS
Operation IB Dept.

Utility Section
• WATER TREATMENT PLANT
• COOLING WATER SYSTEM
• DEMIN PLANT
• GAS TURBINE GENERATOR
• PB & WHB
• IA/PA PLANT

Ammonia Section

Urea Section
Mei, 2016
BLOK DIAGRAM UTILITAS

PACKAGE BOILER

FILTER WATER BFW UAP AIR

WATER TREATMENT COOLING WATER


GAS BUMI
SYSTEM

AIR
DEMIN
BFW UAP AIR
AIR SUNGAI
MUSI DEAERATOR
WHB
DEMIN PLANT TENAGA LISTRIK

KANTOR/PERUMAHAN GAS BUMI

GAS BUMI
GAS TURBIN
GENERATOR
WATER TREATMENT
Kualitas air sungai musi
Rata-rata Maksimum
Tekanan, Kg/Cm2.G -----
Temperatur, oC 28.5 30
pH 6.9 7.6
Turbidity sbg SiO2, ppm 49 65
P alkalinitas sbg CaCO3, ppm Nil Nil
M alkalinitas sbg CaCO3, ppm 19.4 38.5
Chlorin sbg Cl, ppm 3.4 6.4
Sulfat sbg SO4, ppm 4.2 7.0
Ammonia sbg NH3, ppm 3.9 11.3
Ca Hardness sbg CaCO3, ppm 8.5 18.4
Mg Hardness sbg MgCO3, ppm 6.4 13.8
Iron sbg Fe, ppm 1.6 4.2
Silica sbg SiO2, ppm 20.5 40.1
Suspended Solid, ppm 42 94
Total Dissolved Solid, ppm 64 100
BOD5, ppm 50 70
Organic Matter, ppm 18.7 105
Minyak, ppm 7.7 30
Amonia bebas, ppm 2.2
STATIC EQUIPMENT
• Clarifier (1001-U)
• Overflow Pit (5202-F)
• Sludge Pit (5203-F)
• Clear Well (5204-F)
• Sand Filters ( 2001 UA-UF)
• Backwash Water Recovery
Pit (5206-F)
• Alum Tanks (4001-FA/FB)
• Caustic Tank (4005-F)
• Sludge Pond (5205-FA/FB)
• Filter Water Storage Tank
(5201-F)
ROTATING EQUIPMENT

Clarified Water Transfer Pump (3002-JA/JB/JC) 500 m3/h, 32 m, 1450 rpm

Backwash Water Recovery Pump (3003-J/JA) 15 m3/h, 16 m, 1450 rpm


Backwash Water Effluent Pump (3004-J) 3.4 m3/h, 15 m, 2850 rpm
Alum Injection Pumps (3005-J/JA) 0.798 m3/h, 5 bar, 1400 rpm
Agitator for Alum Tanks (4003 J/JA) 435 rpm, 1425 rpm
Caustic Injection Pumps (3006-JA/JB/JC) 0.102 m3/h, 5 bar, 1405 rpm
Clarified Agitator (1003-J) 10-59 rpm, 2800 rpm
Rake for Clarifier (1002-J) 0.024 rpm, 920 rpm
Filter Water Transfer Pump (5204-J/JA) 250 m3/h, 57.7 m, T 2950 rpm, M
1500 rpm
Cooling Water Make-Up Pump (5205-J/JA) 733 m3/h, 41.7 m, T 1450 rpm, M
1500 rpm
Potable Water Pump (5210 J/JA) 300 m3/h, 51.7 m, 3000 rpm
CLARIFICATION
Impurities :
• dissolved solids :
minerals CaCO3, Mg2CO3, CaSO4,
Mg2SO4, Si, NaCl, Na2SO4, Fe, Mg,
F, Al etc
• dissolved gases :
Air matter, sometimes H2S and
CH4.
• suspended matter :
turbidity (m.orgsm, clay, silt) , Color,
Soil, precipitated minerals, oil.
Fouling matter.
CLARIFIER
Activity Function Preparation Parameter Action
Aluminium Sludge Precipitator Dissolved in the alum pH 6.5 – 7.5 Stroke
Sulphate (positively charge tank (8 sacks) and adjustment
(Al2(SO4)3) coagulant) and pH supplied by 3005 J .
injection controller 46 %
Caustic Soda pH controller with max 43oC filter pH Stroke
water. Supplied from adjustment
demin plant, stored (pre-dose and
in caustic soda tank post-dose)
and transferred by before and after
3006 J. 40% clarifier

pH 6 – 7 is optimal for coagulation using Alum. Will de different for the other agent
(i.e. 5.5- 6.5 for Fe).
For high alkalinity raw water, Alum can also be act as a pH controller.
Too high Alum dosage can cause the density decreased of the sludge
FILTERED WATER
• Removed dirt, orgnc matter, coloring matter, bacteria
• Turbidity out of 5 ppm or less
• 0.6 – 1.8 mm fine sand
• 2.4 – 8.8 mm coarse sand

Backwash
• Increasing of Press. Drop.
• 5206-F (backwash pit) in a sufficient level/ below pre-set). Will be settled until
600 mm from surface. It has 2 rooms: for separation and recovery room. Sludge
(from 1st room) pumped by 3004 J to sludge pond. Cleared water (2nd room)
pumped by 3003 J to clarifier.
• 3003 J get the signal from PSH-003 & PSL-003 (level Hi & Low)
• Must be in operation
• High head loss  PDI-001/006 or timer

5203-F (sludge pit) collect the sludge from Clarifier.


Flows gravitationary to sludge pond 5205 FA/FB
COOLING WATER
Seluruh Air Pendingin di Operasi P-1B
berasal dari Cooling Towe 5204 U. Air
yang telah digunakan (Hot water) akan
kembali melalui riser.

Prinsip kerja yang digunakan dengan


mengontakkan hot water dengan udara
yang di tarik menggunakan ID FAN.

Cooling Water (design max) :


32 oC , 6 kg/cm2
Hot water (design max) :
40 oC, 5-5,7 kg/cm2
SISTEM COOLING TOWER
No. Parameter Cooling Tower
1 Evaporation loss
PH 7,0-8,5
2 Conductivity < 2.500
3 Turbidity < 15
4 Free-Cl2 0,2 - 0,5
5 M. Alkalinity 100-200
6 ID.Ca
FANHardness 15-200
Chemical injection : 7 Mg Hardness < 70
- corrosion inhibitor SYSTEM
8 Fe < 3,0 HEAT EXCHANGER
- scale dispersant
- biocide 9 COOLING SiO2 < 200
TOWER -
- pH ajuster 10 Cl < 200
11 SO4 < 2.500
Make up water
12 PO4 9,0 - 12,0
13 Zn 1
BASIN
14 Sus. Solid < 18
15 O-PO4 (UF-F) < 1,5
16 C. Number 7
Blow down water 17 TCB < 10.000
SIRCULATION PUMP
18 NO3 < 200
19 NH3 < 200
TURBIN POMPA CW
Demin Plant
No. Nama Alat Parameter
1. Carbon Filter pH 6,8
Conductivity 96 – 118 mmhos
SiO2 < 36 ppm
2. Cation pH < 4,3
3. Anion pH 9,0 – 10,0
Conductivity < 28 mmhos
SiO2 < 0,05 ppm
4. Mixed Bed pH 6,2 – 6,8
Conductivity < 2,5 mmhos
SiO2 < 0,01 ppm

Reaksi pengikatan ion positif dan ion negatif pada resin adalah seperti proses berikut :
Reaksi pengikatan cation pada resin H-Z:
Cation(aq) + Anion(aq) + H-Z(s)  Cation-Z(s) + 2H+(aq) + Anion(aq)
Reaksi regenerasi cation:
Cation-Z (s) + H2SO4(aq)  H-Z(s) + Cation-SO4(aq)
Reaksi pengikatan anion pada resin R-OH:
2H+(aq) + Anion(aq) + R-OH(s)  R-Anion(s) + H2O(l)
Reaksi regenerasi anion:
R-Anion(s) + NaOH(aq)  R-OH(s) + Na-Anion(aq)
DEMIN PLANT

FILTER
WATER Distribusi

4001-F
DEMIN WATER
STORAGE TANK

4006-U
MIXED BED
EXCHANGER
4004-U
CATION EXCHANGER
4205-U 4005-U
CARBON FILTER ANION EXCHANGER
60400 kg/h
Condensate
DEAERATOR
Stripping Section
Return

Air Demin 17189 kg/h Parameter


83466 kg/h Steam
LS Storage Conductivity 35 mmhos/cm
pH@25oC 7-9.5 (by NH3)
N2H4 pH : 8.9 – 9.2
N2H4 : 0.05 ppm Hardness as 0 ppm
NH3 CaCO3
P: 60 kg/cm2 WHB
O2 Content 0.005 ppm
160 T/h
Iron 0.05 ppm
N2H4 + O2  N2 + H2O
N2H4 + 6Fe2O3  4Fe3O4 + 2H2O + N2 PB Copper 0.03 ppm
Pompa
BFW Silica as SiO2 0.05 ppm
STEAM SYSTEM
Pressure Temperature(oC) Generated by Consumed
(kg/cm2)
Medium 42.2 399 WHB, PB All Plants
Pressure Steam (Ammonia for
(MS) start up only
(design))
Low Pressure 3.5 220 Blow Down Flash Deaerator, IA
Steam (LS) Drum, Let Down Dryer, Ammonia
Valve, Steam Stripping Unit,
Turbines Heating9aa
Parameter
Capacity
Pressure Steam
90 ton/h
42.2 kg/cm2
WASTE HEAT BOILER
Flue gas
Temp. Steam 399 oC Flue gas
Steam to STEAM HEADER
Heat source Exhaust GTG, distribution
Supplemental
Burner STEAM DRUM

Fuel NG
STACK Blow down
Electrical power
STACK

damper

GAS TURBIN
GENERATOR DESUPERHEATER ECONOMIZER phospate
Natural EVAPORATOR
Hydrazine
gas fuel Boiler
Steam LP
feed water
Demin water
DEAERATOR
Steam condensate
Stack
PACKAGE BOILER
BFW

Produk
Gas Alam Steam MS
42 kg/cm2

Burner

F.D. Fan
Kapasitas (desain) : 120 ton/jam
T Tekanan steam : 42.2 kg/cm2
Temperatur steam : 399 oC
Sumber panas : Burner (Multi Jet Type & Ring
Burner)
Bahan bakar : Gas alam
Udara
IA/PA
GAS TURBIN GENERATOR

Gas Alam
Udara Gas Buang ke WHB

REDUCTION
GEAR

LISTRIK
KOMPRESOR TURBIN 13.8 KV
GENERATOR 3 phase
Gas Alam
RUANG PEMBAKARAN
Ammonia
Operation IB Dept.

Utility Section

Ammonia Section
• FEED TREATING
• REFORMING
• PURIFICATION
• SYN-LOOP
• REFRIGERASI

Urea Section
Mei, 2016
BLOK DIAGRAM PABRIK AMONIAK

Steam Udara
N2
H2O
O2
Steam
Gas Alam Syn.gas
FEED
REFORMING WHB
CxHy TREATING H2
Gas Alam
CO2 N2
CH4
H2 S BFW
CO, CO2

H2
Ammonia N2
REFRIGERASI SINTESA PURIFIKASI

CO2
Tail Gas Purge Gas
PGRU
NH3 Recovery
CO2 ke Pabrik Urea
Hydrogen (H2)
GAS BUMI

Gas Bumi dibeli dari Pertamina dan Medco


Komposisi (% mol) :
- CH4 : 85.15
- C2H6 : 4,80
- C3H8 : 3,21
- i-C4H10 : 0,60
- n-C4H10 : 0,71
- i-Pentane : 0,24
- n-Pentane : 0,15
- Hexane : 0,04
- CO2 : 5,06
- Sulfur : 6 – 8 ppm
Peralatan & kodenya
No Kode huruf Contoh alat & ciri fungsi utama
1 B 101-B; 102-B: pembakaran untuk pemanas
2 C 105-C; 102-C: alat penukar panas
3 D 104-D; 105-D: vessel berkatalis untuk reaksi
4 E 201-E; 101-E: menara berpacking, absorbsi
5 F 103-F; 205-F: drum berdemister, separator
6 J 102-J; 107-J pompa atau kompressor
7 L 102-L; 201-l: filter dan alat special
8 JT 102-JT: penggerak tenaga turbin uap
9 JM 112-JM: Penggerak tenaga motor
1. FEED TREATING
Membersihkan Gas Bumi partikel padat, sulfur, heavy hydrocarbon dan karbon
dioksida
• FILTRASI :
Membersihkan Partikel & Kondensat
• DESULFURISASI :
Menghilangkan Sulfur Anorganik H2S dengan Adsorben
ZnO.
ZnO + H2S  ZnS + H2O + Q

• DEHYDRATION UNIT : (non satube)


Menyerap H2O dalam Gas Bumi mengunakan TEG

• CO2 REMOVAL :
Menyerap kandungan CO2 Gas Bumi dengan larutan
Benfield.
K2CO3 + H2O + CO2  2 KHCO3
• DESULFURISASI :
Menghilangkan Sulfur ORGANIK RSH dengan Katalis
CoMo dan Adsorben ZnO.
RSR+2H2  2 RH+H2S (katalis CoMo)
H2S+ZnO  ZnS+H2O (adsorben ZnO)
1. FEED TREATING
Membersihkan Gas Bumi partikel padat, sulfur, heavy hydrocarbon dan karbon
dioksida

FUEL TO 101-B
CO2
NG

201
201 SLL 202
D
E 202- E
201-C L
200
F
201-F 202-E : CO2
202-C STRIPPER
200- F : KO. DRUM NG. CW MEMISAHKAN GAS
MEMISAHKAN HHC
CO2 DARI LARUTAN
DALAM GAS BUMI. TO 102-J RICH BENFIELD

201-D : DESULFURIZER 201- E : CO2 ABSORBER


MENYERAP GAS CO2 DALAM
GAS BUMI DENGAN LARUTAN
BENFIELD
2. REFORMING
Tujuan :
Memproduksi Syn.Gas (N2, H2)

Produk Samping:
CO, CO2,

Proses : Alat:
Reaksi CH4 + H2O  CO +3 H2 Primary Reformer (101-B)
CO + H2O  CO2 + H2 Katalis Nikel

S/C 3,25 – 3,50 Secondary Reformer ( 103-D)


CH4 leakage 9 ~ 11 %. Katalis Nikel
Tekanan 37 kg/cm2 Temp. Comb.Zone 1200 oC
Temp. Gas outlet 1000 oC
Tipe Reaksi Endotermis
Reaksi dalam Combustion Zone
2H2 + O2  2H2O( Eksoterm )
CH4 leakage= < 0,5 %
2. REFORMING

REFORMING 101-B. CONV.


SECTION
101-J
103-D
AIR
101-F
BFW 101-C
NG
101-B
MS
102-J
101-F
101-F 102-C
201-E 108
D
HTS
103-J
2. REFORMING

Katalis Primary dan Secondary Reformer


3. PURIFIKASI
Tujuan :
Membersihkan Syn.Gas (N2, H2) dari CO,
CO2
Produk Samping: CO2

HTS & LTS Converter


( CO – Shift Converter )

Proses : Alat :
Reaksi CO + H2O  CO2 + H2 HTSC Katalis Fe
Temp. In/ Out 371 oC. / 432 oC
Tekanan 37 kg/cm2
LTSC Katalis ZnO (Zinc Guard), Cu
Tipe Reaksi Eksotermis Temp. In/ Out 205 oC / 230 oC
3. PURIFIKASI
3. PURIFIKASI
3. PURIFIKASI

CO2 Removal & Methanation

A.UNIT: B. PROSES :
1. CO2 Removal Benfield # 1100
1. Penyerapan kandungan CO2 terjadi di
Komponen utama Absorber 1101E, proses penyerapan gas
K2CO3 =25 ~ 30 %,DEA = 3 % secara phisic & kimia, tekanan tinggi dan
V2O5 = 0,5 %, UCON ( foam Inhibitor ) temperatur rendah, reaksi penyerapan :
K2CO3 + CO2 +H2O  KHCO3
Pelepasan CO2 di Stripper
2KHCO3  K2CO3 + CO2 +H2O
2. Methanator ( 106-D)
Katalis : Nikel 2. Merubah CO sisa proses HTS & LTS serta
CO2 yang tidak terserap oleh Benfield
Temperatur inlet = 315 oC
CO + 3H2  CH4 + H2O + Q1
Temperatur outlet = 330 oC
CO2 + 4H2  CH4 + 2H2O +Q2
Setting high temp = 399 oC
Maximum temp metal = 454 oC
3. PURIFIKASI

CO2 Removal & Methanation


3. PURIFIKASI

CO2 Removal & Methanation


4. SINTESA
Tujuan :
Memproduksi amoniak (NH3) dari hidrogen
dan nitrogen.

Alat :
AMMONIA CONVERTER

Katalis Fe Promoted
Temp. In/ Out 141 oC. / 284 oC
NH3 inlet 1,5 ~ 2 %
NH3 outlet 15 ~ 17 %
Produk NH3 hot & NH3 cold

Proses :
Reaksi N2 + 3H2  2NH3 + Q
Tekanan 150 ~ 165 kg/cm2
Tipe Reaksi Eksotermis
gas inert yang tidak ikut bereaksi CH4, Ar, di
purge supaya tidak terjadi akumulasi dan dikirim
ke PGRU P-III / IV
4. SINTESA

Catalyst three
bed trend
5. REFRIGERATION
& STORAGE

Spesifikasi Produk Ammonia


Amoniak = 99,5 % wt (minimal)
H2O = 0,1 % wt (maksimal)
Oil = 5,0 ppm wt (maksimal)
Tekanan = 4,96 Kg/cm2 ke NH3 Storage
18,0 Kg/cm2 ke Urea Plant
Temperatur = -33 oC ke NH3 Storage
30 oC ke Urea Plant
5. REFRIGERATION
& STORAGE
PGRU PURGE GAS RECOVERY UNIT
 PROSES:
 TUJUAN: Purge gas  PGRU.
Mengambil kembali hidrogen yang terkandung dalam purge Absorber & Stripper : mengabsorb & merilis NH3
gas. Produk samping unit ini adalah NH3 recovery dan tail Membran separator: menyaring H2 dari gas-gas lain.
gas.
QUIZ
Berapa dibutuhkan udara untuk menghasilkan 1 ton ammonia dari nitrogen dan
hidrogen sesuai dengan reaksi :

N 2  3H 2  2 NH 3

Jawab :

N 2  3H 2  2 NH 3

1 .1 3 .1 1 ton = 1/17 tonmole


2 17 2 17
tonmole tonmole

Jumlah N2 = 1/34 tonmol * 28 ton/tonmol = 0,82 ton

Jika kandungan N2 di udara 21%, maka jumlah udara yang dibutuhkan :


0,82 ton/ 21% = 3,9 ton
TERIMA KASIH

PT PUPUK SRIWIDJAJA PALEMBANG


JL. MAYOR ZEN, PALEMBANG, 30118
INDONESIA

www.pusri.co.id
PT PUSRI menggunakan 2 macam teknologi process
 Pusri IB : ACES
 Pusri II : ACES & TRCI
 Pusri III : TRCI
 Pusri IV : TRCI

Teknologi proses pembuatan urea di dunia :


Vendor Negara Aplikasi

Toyo Engineering Jepang PUSRI, PKT, PKC, PIM, PKG


Corp. (TEC)
Stamicarbon Uhde Jerman PKT (700.000 TPY), Safco Fertilizer
(3250 TPD prill, 3600 Jubair (Arab Saudi)
TPD granul)

Snamprogetti Italia Qafco Qatar (5000 TPD)

ACES : Advance Process Cost and Energy Saving


TRCI : Total Recycled C-Improved
PABRIK UREA

Blok Diagram Proses Pembuatan Urea


UREA

NH3
SEKSI SEKSI SEKSI
CO2 SINTESA PURIFIKASI PEMBUTIRAN

SEKSI
KRISTALISASI
SEKSI
RECOVERY
SEKSI
PROSES
PENGOLAHAN
KONDENSAT
KONDENSAT
PABRIK UREA | OVERVIEW

Faktor faktor yang mempengaruhi reaksi di reaktor urea :

– Kemurnian bahan baku NH3 dan CO2.


– Tekanan.
Tekanan naik : - Konversi CO2 naik.
- Hidrolisa urea naik.
Tekanan turun : - Konversi CO2 turun.
– Temperatur.
Temperatur naik : - Konversi CO2 naik sampai
pada temperatur tertentu.
- Kecepatan korosi naik.
- Purge gas berlebih ke Scrubber.
Temperatur turun : - Konversi CO2 turun
PABRIK UREA | OVERVIEW

- Komposisi Umpan (rasio, purity).


Perbandingan /rasio antara NH3 dan CO2, dan kemurnian
dari bahan baku tersebut.
- Kandungan Air.
Kandungan air yang berasal dari recovery solution.
- Waktu tinggal. (Residence time).
Waktu tinggal didalam reaktor dipengaruhi oleh kondisi
tekanan dan temperatur.
Semakin rendah tekanan dan temperatur akan memerlukan
tinggal yang lebih lama.
PABRIK UREA | PROCESS FLOW DIAGRAM
ACES OVERAL SINTESA ACESS
PRCA-101 HC-103
ATM

HPD FIC-106
TR120 RC
FIC-104A
DA-102
TR126 HC-102 FIC-104

HC-104
FA-103 TI114

FI102 HPD
LI101 TR117 EA-101 EA-102
LRA102 PIC-103
TI115
DC-101 LICA-103
6 TI102
TR121 TR122 PIA107

3
PRCA101 TI103
TI104
FI107
TR118 TI116 TR118
FRC-101 HC-101
PIC-107
TI109
SL
TR119
HC-107 FA-102
DA-101 PIC-106
FICA-156 SML
PA HC-105
HW LICA-106
SC
EA-103 LI105 LICA-104
PIA104 CO2
GB-101
NH3
PIA151 TI151 TR123
SINTESA
• Peralatan : Reaktor (DC-101); Stripper (DA-101); Scrubber (DA-102); Karbamat
Kondenser No. 1 & 2 (EA-101 & EA-102). Ammonia Preheater (EA-103);
Ammonia Reservoir (FA-105); Saturation Drum (FA-102); Steam Drum (FA-103).
• Rotating Machine : Ammonia Boost Up Pump (GA-103) Ammonia Feed Pump
(GA-101); Carbamate Feed Pump (GA-102); CO2 Compreesor (GB-101).

DESKRIPSI PROSES
• Proses CO2 Stripping memanfaatkan feed CO2 sebagai media stripping di Stripper
dengan bantuan steam pemanas 22 Kg. Larutan Urea dari Stripper sebelum ke
area Dekomposisi terlebih dahulu di panasi dibagian shell Karbamat Kondenser
No. 2 sehingga mencapai temperatur 156 0C.
• Campuran gas dari Stripper masuk ke Karbamat Kondenser 1 dan 2 untuk
dikondensasikan menjadi Amonium karbamat.
• Amonia langsung masuk ke Reaktor untuk bereaksi dengan Campuran gas dan
Anium karbamat dari CC 1 dan 2.
PABRIK UREA | SEKSI SINTESA

Proses

2NH3 (l) + CO2 (g) ↔ NH2COONH4 (l) H > 0


NH2COONH4 (l) ↔ NH2CONH2 (l) + H2O (l) H < 0
Rxn. samping
2CO(NH2)2 ↔ NH2-CO-NH-CO-NH2 + NH3 H > 0

Kondisi operasi di reaktor adalah dijaga pada tekanan = 175 Kg/Cm2, temperatur = 190 o C,
rasio NH3/CO2 = 4,0 dan rasio H2O/CO2 = 0,46.
Faktor - faktor yang berpengaruh di Reaktor adalah :
a. Kemurnian bahan baku NH3 dan CO2.
b. Tekanan.
Tekanan naik  konversi CO2 naik, hidrolisa urea naik, biuret naik
c. Suhu.
Suhu naik  konversi CO2 naik sampai pada suhu tertentu.
(suhu optimum) kecepatan korosi naik.
PABRIK UREA | SEKSI SINTESA

d. Kelebihan amoniak.
Kelebihan amoniak naik  - konversi CO2 naik
- beban di seksi recovery naik.

e. Kandungan air.
Kandungan air naik  - konversi CO2 turun
- menghindari solidifikasi.

f. Waktu tinggal.
Waktu tinggal dalam reaktor dipengaruhi oleh kondisi tekanan dan suhu.
Semakin rendah tekanan dan suhu akan memerlukan waktu tinggal yang
lebih lama. Pada kondisi operasi seperti diatas memerlukan waktu tinggal
36 menit.
PURIFIKASI
PURIFIKASI
SECTION
DA-102 EA-402

EA-506
PIA202
EA-401B TI201 PI503
PIA201
TI203 FA-205
TI114

EA-102

DA-201

DA-202
SC
TR202
LI206

HC-201 FA-201
PIC-205 TI206 TI210
LICA-201
SC
LICA203
FR205
SL

SC FA-202
TI507
TIC205
LICA-202
DA-501
TR204

TIA153
GA-201 A/B
FIC-202

GB-101

84
PABRIK UREA | SEKSI DEKOMPOSISI/PURIFIKASI

Deskripsi Proses
• Urea karbamat datang dari Synthesa dipanaskan dengan media Condensate & SL di DA-
201 & 202. Konsentrasi keluar dari DA-202 = 71,1 % Urea. Kemudian Urea dikirim ke Seksi
Kristallizer.
• Campuran gas keluar dari DA-201 & DA-202 dikondensasikan di seksi Recovery, untuk
kemudian kembali ke Reaktor sebagai Recovery Amonium Karbamat.
Rxn. :
NH2COONH4 (l) ↔ CO2 (g) + 2NH3 (g)
Rxn. Samping (rxn. hidrolisa urea)
NH2CONH2 (l) + H2O (l) ↔ CO2 (g) + NH3 (g)

Kondisi Operasi Reaksi hidrolisa urea semakin cepat pada


P = 20 kg/cm2 temperatur tinggi & tekanan rendah

T = 120-160°C
PABRIK UREA | SEKSI KRISTALISASI & PRILLING

Deskripsi Proses
• Urea 71,1 % dari seksi Dekomposisi
dipekatkan di Kristallizer dengan tekanan
Vacuum.
• Urea dengan Konsentrasi 80 % dari
Kristallizer dipisahkan dari air yang tersisa di
Centrifuge sehingga mencapai 98,03 % Urea
dalam bentuk tepung.
• Air bercampur dengan urea yang
berkonsentrasi 72,4 % ditampung di Mother
Liquor untuk diproses kembali sebagai
recovery biuret ke Reaktor dan sebagai
larutan induk untuk proses pembentukan
kristal di Kristallizer
Seksi Kristalisasi dan Finishing
Peralatan :
• Fluidizing
Deskripsi Dryer (FF-201)
Proses
•• Urea
Air Heater
Solid for
dariDryer (EC-301),sebelum ke
Centrifuge
• Melter
Cyclonedi(FC-301)
Prilling Tower terlebih dahulu
• diScrew
panasi dengan(JD-301),
Conveyor udara panas yang
ditiupkan oleh GB-301 dan diisap ke atas
• oleh
Melter (EA-301)
GB-302. Setiba di Melter tepung
• Urea
Acoustic
yang Granular
99,68 % dilelehkan
(FJ-301) memakai
0
• Steam LowCooler
Fluidizing pada temperatur
(FD-302) 138 C.
•• Lelehan
Trommel Urea dari(FD-303)
Screen Melter turun ke Bawah
berbentuk hujan karena dilalukan pada
• Distributor.
Belt Scale (JF-301)
Dari bawah ditiup dengan
• udara
Air Heater for Fluidizing
oleh GB-303 sehinggaCooler(EC-302).
hujan urea
tersebut
Rotating membeku
Machine : selama perjalanan
• turun
Forcedkebawah.
Fan for Drayer (GB-301)
•• Prill Urea
Induced yang
Fan for terbentuk
Drayer turunkebawah
(GB-302).
melalui belt yang berjalan ke PPU
• (Gudang
Blower for Fluidizing
Pupuk) Cooler.
sebagai produk Urea.
• SEKSI PENGOLAHAN PROSES KONDENSAT
• Peralatan : Process Condensate Stripper (DA-501), 1st Surface Condenser (EA-501), 2nd
Surface Condenser (EA-502), Preheater for DA-501 (EA-504), Preheater for DA-502 (EA-
505), Flash Gas Condenser (EA-506), Reboiler for DA-501 (EA-507), PC Tank (FA-501)
• Rotating Machine : PC Pump (GA-501), Urea Hydrolizer Feed Pump (GA-502).
DESKRIPSI PROSES
• Campuran Gas sisa dari Kristallizer dan Urea Solution Tank dikondensasikan di Surface
Condenser. Proses Kondensasi tersebut diolah dengan memanaskannya di Urea Hydrolizer
dan Process Condensate Stripper.
• Gas hasil olahan tersebut dikembalikan ke Low Pressure Decomposer, sedang air yang sudah
terbebas dari gas tersebut akan dipakai sebagai penambah level Dust Chamber di P Tower,
penyerap di Low Pressure Absorber dan penambah level Cooling Tower Utility.
PABRIK UREA | SEKSI RECOVERY
SEKSI RECOVERY
• Peralatan : Low Pressure Cooler (EA-402);
High Pressure Absorber A & B (EA-401 A
& B), Washing Column (DA-401).
• Rotating Machine : High Pressure
Absorber pump (GA-402), Carbamate
Boost Up Pump (GA- 401).

DESKRIPSI PROSES
• Campuran Gas yang berasal dari LPD
masuk ke LPCooler untuk dikondensasikan
dan diserap oleh penyerap yang berasal
dari PCT. Campuran Gas yang berasal dari
HPD masuk ke HPAB untuk
dikondensasikan.
• Gas yang tidak terkondensasi di HPAB
dikondensasikan lagi di HPAA, sisa gas
dari HPAA diserap oleh penyerap yang
berasal dari EA-402 di Washing Column.
• Amonium karbamat yang terbentuk di
HPAB hasil dari kondensasi dan penyrapan
campuran gas di pompakan ke Reaktor
sebagai daur Ulang (Recovery Solution).
BEBERAPA REAKSI KIMIA YANG BISA TERJADI PADA
SYSTEM YANG MENGANDUNG NH3; CO2 DAN H20
Dipengaruhi oleh Tekanan; Temperatur dan Pengenceran

2 NH3 + CO2 NH2COONH4


(Ammonium Karbamate)

NH3 + CO2 + H2O NH4HCO3


(Ammonium Bicarbonate)

NH2OCONH4 + H2O (NH4)2CO3


(Ammonium Carbonate)

(NH4)2CO3 + H2O (NH4)2H20C03


(Ammonium Carbonate Monohidrate)

NH2OCONH4 NH2CONH2 + H2O


(Urea) + (Water)
2 NH2CONH2 NH2CONHCONH2 + NH3
(Biuret) + (Ammonia)

NH2CONH2 NH4NCO
(Ammonium Sianat)

NH2CONH2 HNCO + NH3


(Asam Sianat) + (Ammonia)
SPESIFIKASI PRODUK UREA

Nitrogen = 46,2% min.


Biuret = 0,7% maks.
Moisture = 0,3% maks.
NH3 bebas = 150 ppm maks.
Fe = 1,0 ppm maks.
Abu = 15 ppm maks.
Ukuran butir (6-18 mesh) = 95% min.
TERIMA KASIH

93

You might also like