You are on page 1of 24

FAKULTAS KEPERAWATAN

UNIVERSITAS JEMBER
DESA PANTI DUSUN GEBANG RT 2 RW 14
PENYULUHAN DAN DISKUSI BERSAMA
APA ITU HIPERTENSI ?

? ?
?

?
? ?

?
? ?
?
TEKANAN DARAH TINGGI
APA YANG TERJADI DI JANTUNG KITA
MACAM HIPERTENSI
TENSI HIPERTENSI
HIPERTENSI
TAHAP II

HIPERTENSI
TAHAP I

PREHIPERTENSI NORMAL
PENYEBAB

Hipertensi Primer (Esensial)

Hipertensi Sekunder (Non Esensial)


FAKTOR PENYEBAB HIPERTENSI
JENIS KELAMIN
USIA
KETURUNAN
KEGEMUKAN
JARANG OLAH RAGA
POLA MAKAN TIDAK SEHAT
Stress
MEROKOK
KONSUMSI ALKOHOL DAN SODA
GEJALA
HIPERTENSI

Sakit kepala
Rasa berat di tengkuk
Vertigo
Jantung berdebar-debar
Mudah lelah
Pengelihatan kabur
Telinga berdeging
Mimisan
PENANGANAN
• Membatasi asupan garam tidak lebih dari ¼ samapi ½
sendok teh (6gr/hari)
• Menghindari makanan dan minuman yang
mengandung kafein, rokok, dan minuman beralkohol .
• Olahraga teratur berupa jalan kaki, lari, jogging,
bersepeda selama 25-30 menit.
• Istirahat yang cukup (6-8 jam/hari)
• Menghindari makanan dengan kadar lemak jenuh
tinggi, makanan kaleng, sumber protein yang tinggi
kolesterol, makanan yang mengandung alkohol seperti
tape dan durian. (Kementerian Kesehatan RI, 2013)
PENCEGAHAN
• Olahraga teratur berupa jalan kaki, lari,
jogging, bersepeda selama 25-30 menit setiap
hari.
• Mengurangi asupan garam berlebih
• Perbanyak konsumsi buah dan sayur kacang-
kacangan
• Menghentikan kebiasaan merokok dan minum
minuman berakohol
• Melakukan cek tekanan darah rutin.
(Kementerian Kesehatan RI, 2013)
AYO PRAKTEK
NAFAS DALAM!!!
Mator
Sakalangkong !!!

You might also like